RajaKomen
3 Risiko Inilah yang Akan Anda Hadapi Ketika Memutuskan Menikah

3 Risiko Inilah yang Akan Anda Hadapi Ketika Memutuskan Menikah

Admin
7 Feb 2017
Dibaca : 1539x

Liputan6.com, Jakarta Apa yang Anda harapkan ketika memutuskan untuk menikah dengan pasangan? Mungkin Anda pernah berpikir bahwa pernikahan adalah untuk semua orang. Tidak, Anda salah. Faktanya, pernikahan hanya untuk mereka yang siap mengambil risiko. Ya, pernikahan juga memiliki risiko. Dan dilansir dari yourtango.com, Senin (6/2/2017), berikut ini adalah beberapa risiko yang akan Anda hadapi ketika yakin memutuskan untuk menikah. 1. Anda akan tumbuh dewasa Anda pasti sering mendengar banyak orang ingin tumbuh dewasa. Faktanya, Anda tidak akan bisa tumbuh dewasa sendirian, Anda butuh seseorang sebagai refleksi diri sendiri, seseorang yang bisa mengeluarkan versi terbaik dan terburuk dari diri Anda. Tumbuh dewasa adalah sebuah proses yang menyakitkan, namun bukan berarti Anda harus berdiam diri. Menikah adalah salah satu cara Anda untuk berubah. 2. Anda akan menemukan jati diri Mungkin sampai saat ini Anda masih berpikir bahwa menikah adalah tentang menemukan orang yang tepat. Fakta sebenarnya, menikah adalah cara untuk menemukan jati diri Anda sendiri. Anda akan menemukan bagian-bagian dari diri Anda yang murah hati, baik, maupun egois, dan mementingkan diri sendiri. Anda bisa melakukan hal ini dengan sebuah cermin yang selalu siap sedia, yaitu pasangan. Ingin menemukan diri sendiri? Lihat pada mata pasangan Anda. 3. Anda akan melayani orang lain Ketika bertemu pasangan, hal menariknya mungkin Anda akan langsung merasa menemukan seseorang yang sangat mencintai diri Anda. Anda mungkin tidak berpikir akan melayani orang lain. Faktanya, melayani orang lain adalah kunci dari keberhasilan dan kebahagiaan.

Berita Terkait
Baca Juga:
Jadwal Seleksi Mandiri ITB: Tanggal Penting yang Harus Diketahui

Pendidikan 22 Apr 2025

Jadwal Seleksi Mandiri ITB: Tanggal Penting yang Harus Diketahui

Seleksi Mandiri Institut Teknologi Bandung (ITB) adalah salah satu jalur penerimaan mahasiswa baru yang ditunggu-tunggu oleh para calon mahasiswa. Proses ini

Belajar Lebih Mudah Dengan Metode Montessori

Tips 5 Jan 2023

Belajar Lebih Mudah Dengan Metode Montessori

Satu lagi Alternatif Pendidikan untuk Anak anak Usia 3 sampai 6 tahun: Al Azhar Montessori yang berlokasi dikawasan setrasari Bandung tepatnya di Jalan Terusan

Ide Bisnis Start Up Makanan Endeus yang Kekinian

Tips 16 Jul 2020

Ide Bisnis Start Up Makanan Endeus yang Kekinian

Start up makanan sepertinya banyak digemari mahasiswa atau para fresh graduate. Apa saja sih yang bisa dicoba? Yuk simak beberapa menu ide yang kekinian dengan

Tanda Dia Melakukan Pengejaran untuk Mendapatkan Hati dan Cintamu

Pengalaman 7 Des 2022

Tanda Dia Melakukan Pengejaran untuk Mendapatkan Hati dan Cintamu

Apakah kamu kerap bertanya-tanya bagaimana rasanya disukai oleh seseorang? Atau apakah kamu penasaran dengan tanda-tanda yang biasa

Reputasi

Bisnis 30 Apr 2025

Media Sosial untuk Dokter: Sarana Edukasi dan Penguat Kepercayaan Publik

Di era digital seperti sekarang, media sosial telah menjadi salah satu alat komunikasi yang tak terpisahkan dari kehidupan sehari-hari. Tidak hanya untuk

Manfaat Kesehatan Dengan Memiliki Tanaman Hias di Rumah

Tips 18 Feb 2022

Manfaat Kesehatan Dengan Memiliki Tanaman Hias di Rumah

Tren tanaman hias semakin populer dan membuat banyak orang tertarik untuk memilikinya. Tidak hanya berfungsi sekedar mempercantik ruangan maupun taman tetapi

Berita Terpopuler
Berita Terbaru
RajaKomen
Copyright © Pengalamanku.com 2026 - All rights reserved
Copyright © Pengalamanku.com 2026
All rights reserved