RajaKomen
Trik Fashionable Dengan Berhijab

Trik Fashionable Dengan Berhijab

Admin
20 Des 2021
Dibaca : 1473x

Tidak ada salahnya bila di bulan Ramadhan yang akan datang tetap tampil modis. Apalagi bila ingin tampil baik ketika menggunakan hijab.Nah, agar bisa tampil maksimal, tentunya membutuhkan pemilihan warna yang cocok dan begitu juga dengan model hijab yang sesuai dengan busana, bentuk wajah dan sesuai dengan warna kulit yang anda miliki. Berikut ini adalah tipsdan trik tampil modis dengan berhijab :

Padukan warna pastel

Warna pastel merupakan warna favorit bagi kaum hawa karena memberikan kesan manis dan lebih aman bila dipadu padankan dengan warna lainnya. Warna pastel bisa dilihat dari warna-warna yang lebih muda seperti krem, biru muda, kuning muda dan merah merah muda. Warna-warna tersebut merupakan warna yang bisa dihandalkan sebagai hijab dan bisa memberikan kesan fresh ketika digunakan.

Gunakan aksesoris

Agar penampilan hijab menjadi semakin modis, dapat dilengkapi dengan beberapa aksesoris. Seperti scraft, headband, kalung dan topi. Dengan begitu anda akan bisa mengekspresikan gaya hijab sehingga tidak terlihat membosankan dan anti mainstream.

Pilih corak

Di dalam bergaya mengggunakan hijab, harus pintar-pintar dalam memilih corak. Dan sebagai referensi dapat memilih corak minimalis. Hal tersebut akan memberikan kesan lebih simple dan modis. Dengan perpaduan warna pastel dan corak minimalis menjadikan gaya semakin fashionable.

Padukan warna

Padukan warna pakaian yang dikenakan agar semakin matching. Cukup dengan memadukan warna yang pas untuk atasan, seperti hijab dan pakaian dengan bawahan celana atau rok panjang, pilihlah warna yang memberikan kesan selaras. 

Berita Terkait
Baca Juga:
Sering Meminum Obat Herbal? Perhatikan Hal-Hal Berikut Agar Tidak Terkena Efek Sampingnya

Kesehatan 25 Jun 2018

Sering Meminum Obat Herbal? Perhatikan Hal-Hal Berikut Agar Tidak Terkena Efek Sampingnya

Seiring berjalannya waktu orang-orang kini lebih memperhatikan gaya hidupnya, terutama apa yang mereka makan dan bagaimana menjaga kesehatan mereka.

Optimalisasi Belajar dengan Bank Soal SMP di Tryout.id untuk Meningkatkan Kompetensi Akademik

Pendidikan 8 Jan 2026

Optimalisasi Belajar dengan Bank Soal SMP di Tryout.id untuk Meningkatkan Kompetensi Akademik

Bank soal SMP memiliki peran strategis dalam proses pembelajaran siswa. Sumber latihan ini berfungsi sebagai sarana evaluasi diri yang objektif dan terukur.

Resep Pempek Dos Takaran Sendok, Anak Kos Wajib Coba

Wisata kuliner 16 Okt 2024

Resep Pempek Dos Takaran Sendok, Anak Kos Wajib Coba

Ingin membuat  pempek tetapi tidak ada ikan di rumah? Jangan khawatir! Sahabat Fimela masih bisa menikmati pempek lezat dengan membuat pempek dos yang

Punya Masalah dengan Keringat Berlebih? Pakai Obat Herbal Berikut Ini!

Tips 25 Mei 2021

Punya Masalah dengan Keringat Berlebih? Pakai Obat Herbal Berikut Ini!

Keringan badan yang berlebihan akan sangat menganggu penampilan, apalagi kalau sampai mengeluarkan bauk tak sedap. Jangankan orang lain di sekitar Anda, diri

Segala Fitur Terbaru Yang Perlu Kamu Ketahui Dalam PS 5

Tips 21 Jul 2020

Segala Fitur Terbaru Yang Perlu Kamu Ketahui Dalam PS 5

Setelah sukses dengan Play Station sebelumnya yang bernama PS4, Sony akhirnya mengumumkan bahwa Play Station terbarunya yaitu PS 5 akan rilis pada musim

Keuntungan Menggunakan Aplikasi Kasir Berbasis Cloud

Tips 12 Jul 2022

Keuntungan Menggunakan Aplikasi Kasir Berbasis Cloud

Di era seperti saat sekarang ini ternyata masih banyak bisnis retail beranggapan jika penerapan beberapa software seperti program software atau

Berita Terpopuler
Berita Terbaru
Hijab
Copyright © Pengalamanku.com 2026 - All rights reserved
Copyright © Pengalamanku.com 2026
All rights reserved