Masoem University
Trik Fashionable Dengan Berhijab

Trik Fashionable Dengan Berhijab

Admin
20 Des 2021
Dibaca : 1517x

Tidak ada salahnya bila di bulan Ramadhan yang akan datang tetap tampil modis. Apalagi bila ingin tampil baik ketika menggunakan hijab.Nah, agar bisa tampil maksimal, tentunya membutuhkan pemilihan warna yang cocok dan begitu juga dengan model hijab yang sesuai dengan busana, bentuk wajah dan sesuai dengan warna kulit yang anda miliki. Berikut ini adalah tipsdan trik tampil modis dengan berhijab :

Padukan warna pastel

Warna pastel merupakan warna favorit bagi kaum hawa karena memberikan kesan manis dan lebih aman bila dipadu padankan dengan warna lainnya. Warna pastel bisa dilihat dari warna-warna yang lebih muda seperti krem, biru muda, kuning muda dan merah merah muda. Warna-warna tersebut merupakan warna yang bisa dihandalkan sebagai hijab dan bisa memberikan kesan fresh ketika digunakan.

Gunakan aksesoris

Agar penampilan hijab menjadi semakin modis, dapat dilengkapi dengan beberapa aksesoris. Seperti scraft, headband, kalung dan topi. Dengan begitu anda akan bisa mengekspresikan gaya hijab sehingga tidak terlihat membosankan dan anti mainstream.

Pilih corak

Di dalam bergaya mengggunakan hijab, harus pintar-pintar dalam memilih corak. Dan sebagai referensi dapat memilih corak minimalis. Hal tersebut akan memberikan kesan lebih simple dan modis. Dengan perpaduan warna pastel dan corak minimalis menjadikan gaya semakin fashionable.

Padukan warna

Padukan warna pakaian yang dikenakan agar semakin matching. Cukup dengan memadukan warna yang pas untuk atasan, seperti hijab dan pakaian dengan bawahan celana atau rok panjang, pilihlah warna yang memberikan kesan selaras. 

Berita Terkait
Baca Juga:
Website AI

Tips 13 Jan 2026

Masih Ribet Bikin Website? Ini Alasan Banyak Orang Beralih ke AI Sekarang Juga

Di era digital yang bergerak cepat, memiliki website bukan lagi pilihan tambahan, melainkan kebutuhan utama bagi individu, pelaku usaha, hingga institusi

https://masoemuniversity.ac.id

Pendidikan 12 Agu 2024

Beasiswa: Jalan Pintas Menuju Sukses atau Beban Tambahan?

Beasiswa sering kali dianggap sebagai jalan pintas menuju kesuksesan akademis dan karier. Dengan bantuan finansial yang diberikan, beasiswa memungkinkan

Google

Tips 26 Maret 2025

Twibbon Hari Kemerdekaan Indonesia 2025: Koleksi Desain Keren Dan Gratis

Setiap tahun, tanggal 17 Agustus menjadi momen yang sangat dinanti oleh seluruh rakyat Indonesia. Hari Kemerdekaan menjadi simbol perjuangan dan harapan untuk

Peralatan Rumah Tangga Unik untuk Hampers Lebaran

Tips 30 Apr 2022

Peralatan Rumah Tangga Unik untuk Hampers Lebaran

Punya kebiasaan mengirimkan hampers Lebaran setiap tahun? Mungkin Anda bosan jika selalu mengirimkan kue kering. Cari ide hampers Lebaran yang unik

Keunggulan Berkuliah Di Universitas Negeri

Pendidikan 1 Des 2021

Keunggulan Berkuliah Di Universitas Negeri

Setelah lulus dari bangku SMA, MA atau yang sederajatnya menjadi orang yang sukses pasti impian banyak orang. Tetapi  tuntutan jenjang pendidikan di era

Cara Tegarkan Diri saat Hidup yang Dijalani Makin Berat

Tips 9 Okt 2022

Cara Tegarkan Diri saat Hidup yang Dijalani Makin Berat

Dalam hidup ini, kadang kita dihadapkan pada fase-fase yang membuat segalanya terasa begitu berat. Masalah datang silih berganti tak ada habisnya dan

Berita Terpopuler
Berita Terbaru
Hijab
Copyright © Pengalamanku.com 2026 - All rights reserved
Copyright © Pengalamanku.com 2026
All rights reserved