rajapress
Trik Fashionable Dengan Berhijab

Trik Fashionable Dengan Berhijab

Admin
20 Des 2021
Dibaca : 1518x

Tidak ada salahnya bila di bulan Ramadhan yang akan datang tetap tampil modis. Apalagi bila ingin tampil baik ketika menggunakan hijab.Nah, agar bisa tampil maksimal, tentunya membutuhkan pemilihan warna yang cocok dan begitu juga dengan model hijab yang sesuai dengan busana, bentuk wajah dan sesuai dengan warna kulit yang anda miliki. Berikut ini adalah tipsdan trik tampil modis dengan berhijab :

Padukan warna pastel

Warna pastel merupakan warna favorit bagi kaum hawa karena memberikan kesan manis dan lebih aman bila dipadu padankan dengan warna lainnya. Warna pastel bisa dilihat dari warna-warna yang lebih muda seperti krem, biru muda, kuning muda dan merah merah muda. Warna-warna tersebut merupakan warna yang bisa dihandalkan sebagai hijab dan bisa memberikan kesan fresh ketika digunakan.

Gunakan aksesoris

Agar penampilan hijab menjadi semakin modis, dapat dilengkapi dengan beberapa aksesoris. Seperti scraft, headband, kalung dan topi. Dengan begitu anda akan bisa mengekspresikan gaya hijab sehingga tidak terlihat membosankan dan anti mainstream.

Pilih corak

Di dalam bergaya mengggunakan hijab, harus pintar-pintar dalam memilih corak. Dan sebagai referensi dapat memilih corak minimalis. Hal tersebut akan memberikan kesan lebih simple dan modis. Dengan perpaduan warna pastel dan corak minimalis menjadikan gaya semakin fashionable.

Padukan warna

Padukan warna pakaian yang dikenakan agar semakin matching. Cukup dengan memadukan warna yang pas untuk atasan, seperti hijab dan pakaian dengan bawahan celana atau rok panjang, pilihlah warna yang memberikan kesan selaras. 

Berita Terkait
Baca Juga:
Google

Tips 18 Maret 2025

Cara Lolos Seleksi Universitas Negeri 2026: Strategi Menentukan Pilihan PTN dan Jurusan

Menghadapi seleksi masuk universitas negeri (PTN) bagi banyak siswa merupakan tantangan yang besar. Dengan semakin ketatnya persaingan setiap tahunnya, penting

Pahami Trading Crypto dan Tips Serta Platform Trading Terbaik di Indonesia

Tips 20 Mei 2024

Pahami Trading Crypto dan Tips Serta Platform Trading Terbaik di Indonesia

Trading crypto merupakan salah satu cara untuk meraih cuan. Siapa saja bisa melakukannya termasuk pemula. Cara trading crypto bagi pemula itu mudah untuk

5 Sebab Mengapa Kurs Rupiah Melemah

Gaya Hidup 1 Jul 2021

5 Sebab Mengapa Kurs Rupiah Melemah

Nilai kurs rupiah sangat mudah sekali mengalami pelemahan. Memang benar kalau mata uang apapun akan mengalami penurunan dan penguatan nilai kurs. Tetapi jika

pesanten Al Masoem Bandung

Pendidikan 25 Jul 2024

Motivasi Berolahraga bagi Siswa di Boarding School Al Masoem Bandung

Sekolah asrama di Bandung, seperti Boarding School Al Masoem, memiliki peran penting dalam membentuk karakter siswa, salah satunya melalui kegiatan olahraga.

Google

Pendidikan 13 Mei 2025

Rekrutmen CPNS 2026 Resmi Dibuka: Cek Jadwal, Syarat, dan Cara Daftar Lengkap di Sini!

Rekrutmen Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) 2026 telah secara resmi dibuka, memberikan kesempatan bagi masyarakat untuk mengisi berbagai posisi di

7 Teknik Promosi Revolusioner yang Akan Membawa Pariwisata di Era Digital ke Tingkat Berikutnya

Tips 18 Maret 2025

7 Teknik Promosi Revolusioner yang Akan Membawa Pariwisata di Era Digital ke Tingkat Berikutnya

Di tengah pesatnya perkembangan teknologi digital, industri pariwisata dituntut untuk beradaptasi dan berinovasi dalam teknik promosi. Teknik promosi

Berita Terpopuler
Berita Terbaru
RajaKomen
Copyright © Pengalamanku.com 2026 - All rights reserved
Copyright © Pengalamanku.com 2026
All rights reserved