rajaseo
5 Tempat Wisata di Bandung yang Wajib Dikunjungi

5 Tempat Wisata di Bandung yang Wajib Dikunjungi

Admin
6 Okt 2017
Dibaca : 2329x

5 Tempat Wisata di Bandung yang Wajib Dikunjungi - Kota Bandung yang dikenal sebagai Paris Van Java, menjanjikan keindahan panorama wisata yang akan membuat para wisatawan lokal maupun mancanegara tidak akan puas jika berkunjung hanya dalam waktu yang singkat. Letak Kota Bandung yang berdekatan dengan Ibu Kota Propinsi Jakarta menjadikan Kota Bandung sebagai tujuan wisata bagi para pendatang dari Jakarta saat week end tiba, walaupun sekedar melepas penat selama seminggu bekerja.

Beberapa tempat wisata di Bandung yang bisa jadi referensi untuk dikunjungi antara lain :

  1. Gunung Tangkuban Perahu

Gunung Tangkuban Perahu merupakan salah satu gunung yang unik karena bentuknya yang menyerupai perahu terbalik. Pendatang bisa menikmati kawah Gunung Tangkuban Perahu ini dengan turun ke kawah dan merasakan sensasi tersendiri saat berada di dekat kawah

����� 2. Pemandian Air Panas Ciater

Pemandian air panas berasal dari air alam yang mengandung belerang dan dapat mengobati penyakit kulit. Di tempat ini disediakan vila-vila bagi pendatangyang ingin menikmati suasana malam di Ciater sambil berendam air panas.

����� 3. Farm House Lembang Tempat wisata di Lembang ini terbilang masih baru dan wajib dikunjungi pendatang. Mengambil Konsep suasana peternakan seperti di eropa, Far House Lembang ini sangat cocok untuk liburan bersama anak dan keluarga. Area perkebunan yang luas dan Desa Kurcaci bisa membuat anak-anak betah berlama-lama di tempat ini. 4. Pasar Baru Bandung

Pasar Baru Bandung merupakan Pasar Tradisional yangmenyediakan berbagai macam busana dan oleh-oleh khas Bandung dengan harga yang relatif murah. Tidak hanya wisatawan lokal yang berbelanja di Pasar Baru ini, tapi wisatawan mancanegara juga sering datang ke Pasar Baru untuk berbelanja.

����� 5. Alun-alun Bandung

Alun-alun Bandung merupakan Taman Kota yang selalu dipadati para pendatang saat liburan. rasanya kurang pas kalau tidak mengunjungi alun-alun yang berada di pusat Kota Bandung ini. Anak-anak dan keluarga bisa melepas lelah setelah menempuh perjalanan dari luar kota sambil bermain di Alun-alun Bandung.

Bagi para pendatang yang ingin berkunjung ke Kota Bandung dengan keluarga dan rekan atau relasi bisnis, menggunakan jasa rental atau travel menjadi pilihan yang tepat. Kenapa demikian ? dengan menggunakan Jasa rental, para pendatang tidak perlu berlelah-lelah mengendarai kendaraan sendiri terlebih lagi harus menghadapi kemacetan yang membuat suasana wisata menjadi kurang puas karena faktor kelelahan.

Buah Batu Rent Car merupakan rental dan travel yang dapat memberikan pelayanan yang terbaik dengan harga yang relatif murah. Kualitas mobil yang berkelas dan terbaru bisa dinikmati pendatang yang ingin mengunjungi Kota Bandung. Armada yang dimiliki Buah Batu Rent Car cukup banyak sehingga membuat harga menjadi murah tanpa mengesampingkan pelayanan yang diberikan.

 

Untuk Rombongan keluarga yang cukup banyak, Buah Batu Rent Car menyediakan Bus Wisata dengan kapasitas kursi 47 dan 59 orang. Fasilitas dan sopir yang berpengalaman pada Bus Wisata ini menjanjikan kenyamanan selama diperjalanan.

Untuk pemesanan armada Buah Batu Rent Car bisa diakses lewat website rentalmobilwisata.com atau kontak ke nomor berikut ini :    

Berita Terkait
Baca Juga:
Alasan Mengapa Jasa Fotoghrafer Penting Saat Berlibur

Gaya Hidup 1 Des 2023

Alasan Mengapa Jasa Fotoghrafer Penting Saat Berlibur

Sudah pernah menggunakan jasa khusus fotografer saat traveling? Ya, pada saat traveling salah satu kegiatan yang memang menarik dan banyak dilakukan orang

Pesantren Al Masoem

Pendidikan 11 Jun 2024

Menunjang Kegiatan Olahraga Siswa dengan Fasilitas di Pesantren Al Masoem Bandung

Pesantren Al Masoem Bandung hadir sebagai lembaga pendidikan yang tidak hanya fokus pada aspek keagamaan, tetapi juga menyediakan fasilitas olahraga yang

Apakah Jasa Like dan Vote Efektif untuk Meningkatkan Kinerja Marketing Media Sosial?

Tips 1 Des 2025

Apakah Jasa Like dan Vote Efektif untuk Meningkatkan Kinerja Marketing Media Sosial?

Di era digital yang sangat kompetitif, perhatian pengguna media sosial menjadi salah satu komoditas paling berharga bagi pemilik bisnis. Banyak brand berlomba

PM 17 Tahun 2021, Aturan Baru Penyusunan ANDALALIN yang Perlu Anda Tahu

Tips 11 Apr 2025

PM 17 Tahun 2021, Aturan Baru Penyusunan ANDALALIN yang Perlu Anda Tahu

ANDALALIN adalah singkatan dari Analisis Dampak Lalu Lintas. Ini adalah kajian atau studi teknis yang dilakukan untuk menilai dampak suatu rencana pembangunan

Tips Memilih Baju Koko Agar Terlihat Tetap Modis

Fashion 7 Apr 2022

Tips Memilih Baju Koko Agar Terlihat Tetap Modis

Baju koko menjadi salah satu pilihan baju muslim pria untuk dikenakan selama bulan Ramadhan, khususnya saat salat tarawih hingga lebaran. Oleh

Rahasia Sukses Beriklan di Facebook dengan Pengembalian Modal Lebih Cepat

Tips 19 Jul 2024

Rahasia Sukses Beriklan di Facebook dengan Pengembalian Modal Lebih Cepat

Iklan merupakan salah satu strategi pemasaran yang dapat digunakan oleh perusahaan untuk meningkatkan visibilitas produk atau jasa mereka. Dalam era digital

Berita Terpopuler
Berita Terbaru
Hijab
Copyright © Pengalamanku.com 2026 - All rights reserved
Copyright © Pengalamanku.com 2026
All rights reserved