hijab
6 Pelajaran tentang Pernikahan, Pasangan Muda Harus Tahu

6 Pelajaran tentang Pernikahan, Pasangan Muda Harus Tahu

Admin
7 Feb 2017
Dibaca : 2334x

Liputan6.com, Jakarta Ketika berbicara tentang pernikahan, biasanya para pakar sering memberi nasihat "komunikasi adalah kunci kebahagiaan" atau "pertengkaran yang sehat sama dengan pernikahan yang sukses." Namun faktanya, kehidupan pernikahan sesungguhnya tidaklah semudah itu. Inilah yang kemudian dibahas oleh Lindsey Ellison, seorang konselor dan pakar hubungan, yang menulis untuk Huffington Post, dikutip Selasa (7/2/2017). Menikah pada usia 24 tahun, Ellison sudah lebih dulu khatam semua trik dan tips untuk menjalani kehidupan pernikahan yang sehat. Namun setelah memiliki dua anak dan menikah selama 10 tahun, Ellison dan suaminya bercerai. Ternyata semua nasihat tadi tak berhasil membuat pernikahannya kebal perpisahan. Sekarang, Ellison bekerja sebagai pendamping--biasa disebut coach--bagi orang-orang yang ingin atau baru bercerai. Setelah berbicara dengan ratusan wanita tentang penyesalan dan pelajaran hidup yang bisa mereka petik, Ellison berhasil mengumpulkan beberapa pelajaran penting. Berikut enam hal yang harus dipahami oleh para pasangan muda sebelum memutuskan melangkah ke jenjang pernikahan:

Berita Terkait
Baca Juga:
Manfaat Menggunakan Aplikasi Psikotes Online dalam Perekrutan Karyawan

Tips 29 Mei 2022

Manfaat Menggunakan Aplikasi Psikotes Online dalam Perekrutan Karyawan

Pada era modern seperti sekarang ini, proses psikotes tidak hanya dilakukan secara konvensional tetapi di beberapa perusahaan sudah mengaplikasikan psikotes

Google

Pendidikan 13 Mei 2025

Rekrutmen CPNS 2026 Resmi Dibuka: Cek Jadwal, Syarat, dan Cara Daftar Lengkap di Sini!

Rekrutmen Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) 2026 telah secara resmi dibuka, memberikan kesempatan bagi masyarakat untuk mengisi berbagai posisi di

Raih Skor Maksimal Lewat Tryout Online Ujian Mandiri PTN 2025 dengan Pembahasan

Pendidikan 11 Mei 2025

Raih Skor Maksimal Lewat Tryout Online Ujian Mandiri PTN 2025 dengan Pembahasan

Persaingan masuk Perguruan Tinggi Negeri (PTN) di Indonesia semakin ketat setiap tahunnya. Ujian Mandiri PTN 2025 menjadi salah satu jalur favorit bagi calon

Tips Mencegah Penuaan Dini yang Perlu Diketahui

Kecantikan 2 Maret 2023

Tips Mencegah Penuaan Dini yang Perlu Diketahui

Penuaan pada kulit memang wajar terjadi seiring bertambahnya umur. Namun, ketika penuaan pada kulit terjadi lebih cepat tentu membuat sebagian orang merasa

Strategi Viral Di Youtube Dan Konten Viral

Bisnis 22 Maret 2025

Jasa Viral YouTube: Memanfaatkan YouTube Analytics untuk Mengoptimalkan Konten

Dalam era digital saat ini, YouTube telah menjadi platform yang sangat vital untuk berbagi video dan mendapatkan penghasilan. Dengan lebih dari dua miliar

Akun Media Sosial Apa Saja yang Sering Digunakan oleh Musisi?

Bisnis 27 Maret 2025

Akun Media Sosial Apa Saja yang Sering Digunakan oleh Musisi?

Di era digital saat ini, keberadaan sosial media menjadi hal yang sangat penting bagi semua orang, termasuk para musisi. Akun sosmed memungkinkan mereka untuk

Berita Terpopuler
Berita Terbaru
raja tv
Copyright © Pengalamanku.com 2026 - All rights reserved
Copyright © Pengalamanku.com 2026
All rights reserved