RF
Beragam Manfaat Kesehatan Dengan Konsumsi Jus Segar dari Re.Juve

Beragam Manfaat Kesehatan Dengan Konsumsi Jus Segar dari Re.Juve

Admin
30 Mei 2021
Dibaca : 1589x

Beberapa tahun belakangan ini popularitas kale terus meningkat di dunia termasuk di Indonesia. Dan bahkan saat ini kale telah dibudidaya di Indonesia sehingga kini memudahkan untuk membeli kale dengan harga yang relatif lebih murah. Sayuran kale masih bersaudara dengan kubis dan brokoli dikenal sebagai superfood dengan berbagai manfaat. Kale merupakan sauran hijau yang mengandung vitamin, mineral dan fionutrien yang dapat mencegah berbagai macam penyakit. kale memiliki banyak manfaat bagi kesehatan sehingga sangat baik bila dikonsumsi. Di dalam sayuran kale mengandung vitamin A, C, D, E, B1, B2, B3, B6, B9, K, kolin, mangan, magnesium, zat besi, fosfor serta nutrisi lainnya. Dengan nutrisi yang lengkap ini akan membantu untuk memenuhi kebutuhan nutrisi harian. Di samping itu kandungan kalori kale yang sangat rendah serta kaya akan serat dan protein sangat baik bagi kesehatan. Kale juga kaya akan antioksidan yang bisa melindungi sel tubuh dari kerusakan akibat radikal bebas. kale pun kaya akan antioksidan kaempferol dan quercetin yang bemanfaat melindungi kesehatan jantung, menjaga tekanan darah serta mencegah depresi dan kanker.

 

 

Di antara berbagai manfaat dari sayur kale ini adalah ;

  • Menyehatkan tulang

Dengan kandungan kalsium di dalam sayur kale, berguna untuk menyehatkan tulang. Kandungan kalsium yang tinggi dapat mencegah kekurangan kalsium yang bisa menyerang tulang.

  • Membuat rambut sehat

Kale juga mengandung zat besi yang bermanfaat untuk menguatkan rambut dan membuat rambut tumbuh lebih cepat dan subur.

  • Membantu menurunkan kolesterol

Dalam sebuah penelitian terungkap bahwa dengan konsumsi kale setiap hari selama 12 minggu dapat membantu meningkatkan HDL (kolesterol baik) dan menurunkan LDL (kolesterol jahat)dalam darah.

  • Kaya akan vitamin K

Kale merupakan salah satu sumber vitamin K yang paling baik. Di dalam satu mangkuk kale mentah mengandung vitamin K 7 kali lebih banyak dari jumlah asupan vitamin K yang disarankan setiap harinya.

  • Mengandung nutrsi pelawan kanker

Kale mengandung berbagai nutrisi yang dipercaya membantu untuk melindungi tubh dari kanker. Salah satunya adalah sulforaphane dan indole-3-carbinol yaitu nutrisi yang dipercaya membantu mencegah pembentukan sel kanker.

  • Menjaga kesehatan mata

Kandungan lainnya di dalam kale adalah lutein dan zeaxanthin serta antioksidan yang banyak, bermanfaat dalam membantu menurunkan resiko penyakitmata seperti katarak. Kale juga kaya akan beta karoten, antioksidan yang diubah tubuh menjadi vitamin A yang penting bagi kesehatan mata.

  • Menjaga berat badan sehat

Kale rendah akan kalri dan mengandung protein serta serat yang penting untuk menurunkan berat badan serta menjaga berat badan sehat.

  • Membershkan racun dalam tubuh

Kandungan nutrisi seperti glucosinolates dapat membantu untuk menghilangkan racun dari dalam tubuh. Kale dapat diolah dengan berbagai cara dan salah satunya dengan cara dibuat menjadi jus kale atau smoothie, diolah dalam salad atau ditumis dengan sedikit minyak zaitun.

Menilik berbagai dari sayur kale, akan sangat baik  bila dikonumsi secara rutin dan teratur. Untuk mendapatkan jus kale yang 100 persen, segar dan murni serta diolah secara aamiah kini ada Re.juve sebagai pelopor makanan dan minuman lezat, sehat dan transparan. Re.juve membantu anda untuk menjalani hidup yang lebih bahagia melalui pilihan F&B yang lezat, sehat, dan jujur melalui minuman 100% coldesed, segar dan alami tanpa pemanis buatan, tanpa bahan pengawet dan bukan dari konsentrat.

 

Berita Terkait
Baca Juga:
Capek Mengemudi? Gunakan Jasa Sewa Sopir dan Dapatkan Berbagai Keuntungannya

Tips 12 Mei 2023

Capek Mengemudi? Gunakan Jasa Sewa Sopir dan Dapatkan Berbagai Keuntungannya

Anda punya mobil tapi sering capek jika mau mengemudikan mobil sendiri? atau Anda ingin santuy bepergian keluar kota tapi ingin memakai mobil milik anda

Liburan di Rumah, Nonton 5 Film Indonesia Favorit di NetFlix Juli

Gaya Hidup 14 Jul 2020

Liburan di Rumah, Nonton 5 Film Indonesia Favorit di NetFlix Juli

Pandemi Covid 19 masih ada, tetapi bukan berarti bahwa anda hanya berdiam diri saja tanpa berbuat apapun. Isilah waktu di rumah saja dengan berbagai kegiatan

Begini Cara Pengajuan Pinjaman di Konsultan Kredit

Tips 31 Mei 2024

Begini Cara Pengajuan Pinjaman di Konsultan Kredit

Pada saat tertentu, kebutuhan mendesak mungkin datang saat sumber keuangan tidak mencukupi. Di sinilah  gadai BPKB mobil  atau motor menjadi solusi

https://masoemuniversity.ac.id

Pendidikan 4 Okt 2024

Kuliah Fleksibel di Bandung Tanpa Gangguan? Ma'soem University Tempatnya

Bagi mahasiswa masa kini, fleksibilitas dalam perkuliahan adalah faktor penting untuk menunjang aktivitas akademik sekaligus kegiatan lainnya. Ma'soem

Eksplorasi Rasa: Mengapa Tahu Gejrot Cirebon Begitu Menggugah Selera

Wisata kuliner 19 Jul 2024

Eksplorasi Rasa: Mengapa Tahu Gejrot Cirebon Begitu Menggugah Selera

Tahu gejrot merupakan salah satu kuliner khas Cirebon yang telah menjadi ikon kuliner dari daerah tersebut. Kombinasi rasa gurih, pedas, dan segar membuat tahu

Tingkatkan Kualitas Hidup dengan Produk Sanitary dan Smart Sanitary

Gaya Hidup 29 Jun 2024

Tingkatkan Kualitas Hidup dengan Produk Sanitary dan Smart Sanitary

Sanitary merupakan istilah umum untuk semua produk yang berhubungan dengan kamar mandi, seperti kloset, wastafel, bak mandi, dan shower. Nah, smart sanitary

raja tv
Copyright © Pengalamanku.com 2024 - All rights reserved
Copyright © Pengalamanku.com 2024
All rights reserved