
Souvenir custom dapat menjadi salah satu ide bisnis yang banyak dikembangkan oleh pelaku usaha karena tergolong fleksibel untuk memenuhi kebutuhan pelanggan. Bisnis ini memberikan layanan kepada konsumen untuk menentukan spesifikasi produk souvenir dengan desain, warna dan ketentuan lain yang diinginkan. Bagi Anda yang masih bingung menentukan persiapan untuk memulai bisnis souvenir custom, berikut tata cara memulainya.
Meski berjudul custom namun Anda tetap harus memiliki fokus varian yang Anda tawarkan kepada pelanggan. Hal ini disebabkan meski menyediakan berbagai model sesuai pesanan, namun pelanggan akan lebih senang jika melihat beberapa hasil produksi Anda sebagai contohnya. Dengan adanya beberapa model yang telah Anda siapkan itu berarti pelanggan dapat melihat bagaimana kualitas produk yang akan dipesan nantinya.
Anda dapat memilih jenis produk berdasarkan siap pakai atau yang Anda buat dari bahan mentah. Jika produk siap pakai artinya Anda hanya perlu menambahkan label tanda sesuai permintaan pemesan kemudian membungkusnya dengan indah. Atau produk yang Anda buat dari bahan mentah. Tentukan hal ini berdasarkan kemampuan dan modal yang tersedia.
Souvenir merupakan buah tangan yang identik dengan kesan indah dan menarik, sehingga penting untuk memperhatikan bahan dan cara membungkusnya hingga barang terlihat lebih cantik.
Buatlah daftar varian produk yang Anda sediakan dalam bentuk katalog digital maupun print out. Manfaatkan media sosial untuk memperkenalkan bisnis Anda secara lebih luas.
Setelah mengetahui apa-apa saja yang Anda butuhkan untuk menjalankan bisnis, maka persiapkanlah pos-pos pengeluaran untuk membelanjakannya sebagai modal. Seperti printer, bahan baku produk, bahan pembungkus dan lain sebagainya.
Penting untuk mendokumentasikan setiap souvenir yang telah Anda selesaikan. Dokumentasi tersebut dapat Anda jadikan referensi untuk pelanggan yang lain.
Meski terlihat mudah, namun menjual souvenir dalam berbagai model perlu dilakukan dengan strategi tertentu. Demikian 6 cara memulai bisnis souvenir custom yang dapat Anda terapkan. Selamat mencoba dan semoga sukses.
Pengalaman 15 Agu 2017
Padu Padan Batik - Seiring dengan perkembangan zaman, baju batik kini menjadi semakin berkembang. Batik sudah sangat beragam dan banyak modelnya sehingga akan
Pendidikan 9 Maret 2025
Tips Mengatur Waktu saat Mengerjakan Tes Online SBMPTN
Menghadapi ujian Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negri (SBMPTN) yang dilaksanakan secara online memang bisa menjadi tantangan besar, terutama dalam hal
Gaya Hidup 22 Sep 2017
Ojek Online di Cirebon Semakin Diminati Masyarakat
Ojek Online di Cirebon Semakin Diminati Masyarakat - Kehadiran transportasi online saat ini ditengah masyarakat semakin diminati. Betapa tidak, hanya dengan
Bisnis 6 Apr 2025
Jasa Tambah Followers Real: Solusi Cepat Tingkatkan Kredibilitas Akunmu!
Memiliki akun media sosial yang kredibel kini menjadi kebutuhan penting, baik untuk individu yang ingin membangun personal branding maupun pelaku bisnis yang
Pendidikan 15 Jun 2025
Mempersiapkan Ujian dengan Tryout Online UKAI Apoteker Terbaru
Ujian Kompetensi Apoteker Indonesia (UKAI) menjadi salah satu momen krusial bagi para calon apoteker. Persiapan yang matang sangat diperlukan untuk menghadapi
Tips 26 Apr 2021
Software Akuntansi Memudahkan Pemilik Bisnis Dalam Berbagai Laporan Keuangan
Di berbagai perusahaan dan instansi di Indonesia kini aplikasi pembukuan telah mengambil alih proses akuntansi. Hal ini karena pembukuan secara manual memakan