rajaseo
Kurangi Kerutan pada Mata agar Terlihat Lebih Segar dengan Bahan Alami ini

Kurangi Kerutan pada Mata agar Terlihat Lebih Segar dengan Bahan Alami ini

Admin
10 Jan 2020
Dibaca : 1542x

Wajah terlihat lebih tua dari usianya terkadang membuat orang menjadi kurang percaya diri. banyak yang beranggapan dengan wajah yang terlihat lebih tua karena faktor keturunan, banyak masalah yang dihadapi, atau karena salah menggunakan kosmetik ( khusus bagi wanita ). Kerutan pada mata salah satu yang membuat wajah kita terlihat lebih tua karena itu banyak yang berusaha dengan jalan ke dokter, salon atau mengkonsumsi obat herbal agar kerutan bisa hilang dan wajah terlihat lebih segar.

Ada cara atau tips alami untuk mengurangi atau menyamarkan kerutan pada mata dan tidak menimbulkan efek samping, antara lain :

  • Putih Telur

Putih telur memiliki kandungan kolagen dan protein yang dapat meningkatkan elastisitas kulit sehingga membantu mengurangi kerutan.Manfaat putih telur lainnya yaitu untuk memutihkan kulit, mengencangkan kulit dan mengecilkan pori-pori kulit. Caranya mudah, putih telur dikocok sampai berbusa sedikitnya 2 butir putih telur. setelah itu oleskan pada kerutan di sekitar mata dengan arah keatas, tunggu sampai kering kemudian bersihkan dengan air bersih.

  • Mentimun

Mentimun dapat membantu kelembaban kulit, memperbaiki kerutan dan mencegah kerutan baru. Caranya dengan menghaluskan mentimun, bisa di blender atau ditumbuk, setelah itu hasilnya dioleskan langsung pada sekitar kerutan mata. Tunggu 15 menit kemudian bilas dengan air hangat.

  • Buah Nanas dan Bunga Mawar

Nanas merupakan salah satu buah yang mengandung anti oksidan yang cukup tinggi.Anti oksidan pada nanas dapat melawan ketuaan dan efektif menyamarkan kerutan di mata. caranya mudah sekali, nanas dan bunga mawar dicampur dengan dosis yang sama kemudian blender atau haluskan. Air campuran nanas dan bunga mawar ini kemudian bisa dioleskan dengan kapas pada kerutan mata.

  • Daun Mint dan Jeruk Nipis

Campuran daun mint dan jeruk nipis  dapat menyamarkan keriput dengan efektif. Oleskan campuran daun mint dan jeruk nipis kekulit yang keriput, tunggu sampai 15 menit kemudian bilas dengan air bersih.

Berita Terkait
Baca Juga:
Liburan Bermanfaat Dan Berkualitas Di Kampung Inggris Pare

Tips 12 Nov 2021

Liburan Bermanfaat Dan Berkualitas Di Kampung Inggris Pare

Pastinnya anda sudah sering mendengar tentang Kampung Inggris bukan? Atau bahkan sudah pernah berkunjung ke Kampung Inggris Pare untuk lebih memperdalam bahasa

Baju Muslimah Casual Untuk Hangout

Fashion 26 Jun 2018

Baju Muslimah Casual Untuk Hangout

Tidak semua model pakaian dapat dipakai untuk di segala kesempatan. Oleh karena itu Anda harus memiliki beberapa koleksi baju agar dapat menyesuaikan dengan

Edukasi Penggunaan Obat Sesuai Standar

Kesehatan 9 Nov 2024

Edukasi Penggunaan Obat Sesuai Standar

Ahli Farmasi sebenarnya sejak proklamasi kemerdekaan Negara Kesatuan Republik Indonesia tahun 1945 sudah ada. Bahkan organisasi ini telah bahu membahu ikut

Temuan Baru dan Tindakan Tegas BPJPH-BPOM Terkait Marshmallow Mengandung Porcine

Kesehatan 27 Apr 2025

Temuan Baru dan Tindakan Tegas BPJPH-BPOM Terkait Marshmallow Mengandung Porcine

Belakangan ini, publik Indonesia kembali digemparkan dengan temuan sembilan produk makanan manis marshmallow berlabel halal yang ternyata mengandung unsur babi

pesanten Al Masoem Bandung

Pendidikan 24 Jun 2024

Mengintegrasikan Pendidikan Karakter dengan Kegiatan Akademik di Boarding School Al Masoem Bandung

Boarding School di Bandung semakin diakui keberadaannya karena kontribusinya dalam mencetak generasi muda yang lebih baik. Salah satu yang terkemuka adalah Al

Berbagai Manfaat Kesehatan Dengan Terpenuhinya Zat Besi Dalam Tubuh

Kesehatan 8 Okt 2021

Berbagai Manfaat Kesehatan Dengan Terpenuhinya Zat Besi Dalam Tubuh

Zat besi adalah salah satu mineral yang dapat melakukan banyak hal di dalam tubuh. Dan manfaatnya bagi tubuh di antaranya adalah membantu tubuh agar tidak

Berita Terpopuler
Berita Terbaru
RajaKomen
Copyright © Pengalamanku.com 2025 - All rights reserved
Copyright © Pengalamanku.com 2025
All rights reserved