RF
Ini Nih Ciri Anda Memiliki Kulit Yang Sehat

Ini Nih Ciri Anda Memiliki Kulit Yang Sehat

Admin
30 Agu 2021
Dibaca : 1608x

Memiliki kulit yang sehat dan bersih adalah dambaan setiap orang. Akan tetapi masih banyak orang yang belum memahami bagaimana kulit yang sehat? Haruskah kulit yang sehat itu selalu putih bersih? Nah, di bawah ini adalah ciri-ciri kulit yang sehat dan tidak sehat. Ada beberapa hal penting yang dapat menjadi tolok ukur dalam hal mengukur kesehatan kulit, di antaranya adalah :

Warna Kulit

Setiap orang mempunyai kulit yang beragam aeperti hitam, putih, kuning langsat atau sawo matang. Yang terpenting adalah rona warna kulit anda harus merata. Kulit yang tidak sehat pada umumnya ditandai perbedaan warna atau pigmentasi yang menyebar di permukaan kulit. Misalnya timbul flek coklat akibat paparan sinar matahari atau juga berupa noda hitam karena bekas jerawat. Adanya rona kulit yang kusam serta lingkaran hitam di area mata menandakan bahwa kulit anda kelelahan dan mengalami dehidrasi.

Tekstur Kulit

Pada kulit yang sehat akan terasa kenyal, lembut serta halus. Bila kulit terasa kasar dan seperti terdapat benjolan-benjolan kecil , mengering dan berkeriput. Hal ini menendakan bahwa kulit anda bermasalah.

Kulit Lembab

Kulit akan terasa lembab pada kulit yang sehat yang mengindikasikan bahwa asupan air untuk kulit terpenuhi. Air menjaga keseimbangan sebum pada permukaan kulit sehingga mencegah timbulnya jerawat dan selain itu juga berperan penting dalam produksi kolagen.

Sensasi pada Kulit

Pada kulit yang sehat tidak akan menimbulkan sensasi aneh atau tidak nyaman pada kulit. Begitu juga sebaliknya bila kulit bermasalah maka kulit akan terasa gatal, sensasi panas terbakar atau kencang seperti tertarik. 

Berita Terkait
Baca Juga:
promosi makanan tradisional

Bisnis 7 Jun 2025

Restoran Kekinian dan Warung Makan: Membangun Peluang Bisnis Melalui Promosi Website Makanan Tradisional

Di era digital saat ini, restauran kekinian dan warung makan menjadi bagian tak terpisahkan dari budaya kuliner masyarakat. Setiap tempat makan, baik yang

3 Kebohongan dalam Pernikahan yang Berpotensi Menyebabkan Perceraian

Gaya Hidup 27 Agu 2022

3 Kebohongan dalam Pernikahan yang Berpotensi Menyebabkan Perceraian

Dalam menjalani pernikahan setiap orang pasti ingin pernikahan tersebut selalu bahagia, saling terbuka dan langgeng selamanya. Setiap orang yang menikah

Google

Pendidikan 12 Apr 2025

Pendaftaran POLRI 2026: Jadwal, Syarat, dan Cara Daftar

Pendaftaran POLRI 2026 menjadi salah satu topik yang hangat diperbincangkan oleh para calon anggota polisi. Banyak yang menantikan informasi terbaru mengenai

Trik Menjawab Tryout CPNS: Strategi Efektif Menguasai Soal TWK, TIU, dan TKP

Pendidikan 29 Apr 2025

Trik Menjawab Tryout CPNS: Strategi Efektif Menguasai Soal TWK, TIU, dan TKP

Persaingan dalam seleksi penerimaan Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) semakin ketat. Oleh karena itu, banyak peserta yang mengandalkan tryout CPNS sebagai

Tips Menjaga Kesehatan Organ Reproduksi Wanita yang Benar

Kesehatan 1 Feb 2022

Tips Menjaga Kesehatan Organ Reproduksi Wanita yang Benar

Meskipun merupakan bagian tubuh paling vital, sistem reproduksi luar wanita yaitu vagina seringkali kurang diperhatikan. Hal ini dibuktikan dengan seringnya

Manfaat Kacang Almond Bagi Kesehatan Tubuh Anda

Kesehatan 8 Okt 2018

Manfaat Kacang Almond Bagi Kesehatan Tubuh Anda

Manfaat Kacang Almond Bagi Kesehatan Tubuh Anda.Di Indonesia almond terkenal sebagai golongan kacang kacangan, sebetulnya almond sendiri adalah buah yang

Berita Terpopuler
Berita Terbaru
RajaKomen
Copyright © Pengalamanku.com 2025 - All rights reserved
Copyright © Pengalamanku.com 2025
All rights reserved