hijab
Ini Nih Ciri Anda Memiliki Kulit Yang Sehat

Ini Nih Ciri Anda Memiliki Kulit Yang Sehat

Admin
30 Agu 2021
Dibaca : 1740x

Memiliki kulit yang sehat dan bersih adalah dambaan setiap orang. Akan tetapi masih banyak orang yang belum memahami bagaimana kulit yang sehat? Haruskah kulit yang sehat itu selalu putih bersih? Nah, di bawah ini adalah ciri-ciri kulit yang sehat dan tidak sehat. Ada beberapa hal penting yang dapat menjadi tolok ukur dalam hal mengukur kesehatan kulit, di antaranya adalah :

Warna Kulit

Setiap orang mempunyai kulit yang beragam aeperti hitam, putih, kuning langsat atau sawo matang. Yang terpenting adalah rona warna kulit anda harus merata. Kulit yang tidak sehat pada umumnya ditandai perbedaan warna atau pigmentasi yang menyebar di permukaan kulit. Misalnya timbul flek coklat akibat paparan sinar matahari atau juga berupa noda hitam karena bekas jerawat. Adanya rona kulit yang kusam serta lingkaran hitam di area mata menandakan bahwa kulit anda kelelahan dan mengalami dehidrasi.

Tekstur Kulit

Pada kulit yang sehat akan terasa kenyal, lembut serta halus. Bila kulit terasa kasar dan seperti terdapat benjolan-benjolan kecil , mengering dan berkeriput. Hal ini menendakan bahwa kulit anda bermasalah.

Kulit Lembab

Kulit akan terasa lembab pada kulit yang sehat yang mengindikasikan bahwa asupan air untuk kulit terpenuhi. Air menjaga keseimbangan sebum pada permukaan kulit sehingga mencegah timbulnya jerawat dan selain itu juga berperan penting dalam produksi kolagen.

Sensasi pada Kulit

Pada kulit yang sehat tidak akan menimbulkan sensasi aneh atau tidak nyaman pada kulit. Begitu juga sebaliknya bila kulit bermasalah maka kulit akan terasa gatal, sensasi panas terbakar atau kencang seperti tertarik. 

Berita Terkait
Baca Juga:
Tips Lolos Ujian ITB: Persiapan Matang Menuju Kampus Impian

Pendidikan 10 Apr 2025

Tips Lolos Ujian ITB: Persiapan Matang Menuju Kampus Impian

Mendapatkan tempat di Institut Teknologi Bandung (ITB) merupakan impian banyak pelajar di Indonesia. Sebagai salah satu perguruan tinggi terbaik di tanah air,

Materi Ujian UTUL UGM: Kesalahan Fatal yang Harus Kamu Hindari

Pendidikan 14 Apr 2025

Materi Ujian UTUL UGM: Kesalahan Fatal yang Harus Kamu Hindari

Ujian Tulis Universitas Gadjah Mada (UTUL UGM) merupakan salah satu langkah penting bagi calon mahasiswa yang ingin melanjutkan pendidikan di salah satu

Pentingnya Randomisasi Pertanyaan dalam Angket Online

Tips 26 Maret 2025

Pentingnya Randomisasi Pertanyaan dalam Angket Online

Angket online telah menjadi salah satu metode yang paling populer dan efektif dalam pengumpulan data, terutama dalam penelitian sosial, pemasaran, dan survei

pesanten Al Masoem Bandung

Pendidikan 25 Jul 2024

Meningkatkan Kesehatan dan Kebugaran Siswa Boarding School Al Masoem Bandung Melalui Olahraga

Siswa-siswa di Boarding School Al Masoem di Bandung telah lama disadari pentingnya menjaga kesehatan dan kebugaran tubuh. Melalui pendekatan yang holistik,

4 Tips Penerapan Start Up E-Commerce agar Usaha Sukses dan Berkembang

Tips 30 Jun 2020

4 Tips Penerapan Start Up E-Commerce agar Usaha Sukses dan Berkembang

Start up e-commerce harus memperhatikan strategi pemasaran dan kualitas produk yang dihasilkan. Pemasaran yang handal bertujuan mengenalkan produk kepada

Panduan Lengkap: 5 Soal PKN Beserta Jawabannya untuk Pelajar SMP

Pendidikan 15 Maret 2025

Panduan Lengkap: 5 Soal PKN Beserta Jawabannya untuk Pelajar SMP

Pendidikan Kewarganegaraan (PKN) merupakan salah satu pelajaran penting yang diajarkan di tingkat SMP. Tujuannya untuk membangun karakter serta pemahaman akan

Berita Terpopuler
Berita Terbaru
RajaKomen
Copyright © Pengalamanku.com 2026 - All rights reserved
Copyright © Pengalamanku.com 2026
All rights reserved