Raja TV
Ini Nih Ciri Anda Memiliki Kulit Yang Sehat

Ini Nih Ciri Anda Memiliki Kulit Yang Sehat

Admin
30 Agu 2021
Dibaca : 1768x

Memiliki kulit yang sehat dan bersih adalah dambaan setiap orang. Akan tetapi masih banyak orang yang belum memahami bagaimana kulit yang sehat? Haruskah kulit yang sehat itu selalu putih bersih? Nah, di bawah ini adalah ciri-ciri kulit yang sehat dan tidak sehat. Ada beberapa hal penting yang dapat menjadi tolok ukur dalam hal mengukur kesehatan kulit, di antaranya adalah :

Warna Kulit

Setiap orang mempunyai kulit yang beragam aeperti hitam, putih, kuning langsat atau sawo matang. Yang terpenting adalah rona warna kulit anda harus merata. Kulit yang tidak sehat pada umumnya ditandai perbedaan warna atau pigmentasi yang menyebar di permukaan kulit. Misalnya timbul flek coklat akibat paparan sinar matahari atau juga berupa noda hitam karena bekas jerawat. Adanya rona kulit yang kusam serta lingkaran hitam di area mata menandakan bahwa kulit anda kelelahan dan mengalami dehidrasi.

Tekstur Kulit

Pada kulit yang sehat akan terasa kenyal, lembut serta halus. Bila kulit terasa kasar dan seperti terdapat benjolan-benjolan kecil , mengering dan berkeriput. Hal ini menendakan bahwa kulit anda bermasalah.

Kulit Lembab

Kulit akan terasa lembab pada kulit yang sehat yang mengindikasikan bahwa asupan air untuk kulit terpenuhi. Air menjaga keseimbangan sebum pada permukaan kulit sehingga mencegah timbulnya jerawat dan selain itu juga berperan penting dalam produksi kolagen.

Sensasi pada Kulit

Pada kulit yang sehat tidak akan menimbulkan sensasi aneh atau tidak nyaman pada kulit. Begitu juga sebaliknya bila kulit bermasalah maka kulit akan terasa gatal, sensasi panas terbakar atau kencang seperti tertarik. 

Berita Terkait
Baca Juga:
Salma Markets $10 Bonus Forex Tanpa Deposit Indonesia

Bisnis 4 Jun 2023

Salma Markets $10 Bonus Forex Tanpa Deposit Indonesia

Trading tanpa deposit di Salma Markets merupakan salah satu cara untuk memulai trading di pasar keuangan tanpa harus mengeluarkan modal awal. Ini merupakan

Rekomendasi Obat Kolesterol Paling Ampuh

Pengalaman 11 Jul 2018

Rekomendasi Obat Kolesterol Paling Ampuh

Salah satu obat kolesterol paling ampuh ya Dragon Noni. Tahukah Anda bahwa pola makan yang tidak terjaga merupakan faktor utama tingginya kadar kolesterol

Bahan Alami untuk Perawatan Kulit agar Tampak Awet Muda

Kecantikan 29 Okt 2023

Bahan Alami untuk Perawatan Kulit agar Tampak Awet Muda

Tampilan kulit wajah yang tampak awet muda memerlukan beberapa usaha untuk mewujudkannya. Gaya hidup yang sehat dapat memengaruhi kulit wajah dan tubuh

Kenapa Harus Kuliah Setelah Lulus SMA atau SMK?

Pendidikan 25 Agu 2025

Kenapa Harus Kuliah Setelah Lulus SMA atau SMK?

Setelah lulus SMA atau SMK, banyak lulusan dihadapkan pada pilihan: langsung bekerja atau melanjutkan kuliah. Pertanyaan kenapa harus kuliah sering muncul,

promosi website komunitas

Tips 17 Mei 2025

Meningkatkan Visibilitas Website Melalui Komunitas Daring

Di era digital saat ini, mempunyai website tidak cukup hanya dengan meluncurkannya. Anda perlu mempromosikan website Anda di berbagai platform agar lebih

Elektabilitas Anies Baswedan Makin Tak Terbendung, Pengamat Blak-blakan Penyebabnya: Masyarakat Lebih Percaya Anies!

Pengalaman 5 Des 2022

Elektabilitas Anies Baswedan Makin Tak Terbendung, Pengamat Blak-blakan Penyebabnya: Masyarakat Lebih Percaya Anies!

Bursa pencapresan Pilpres 2024 terus jadi perhatian. Mengenai hal ini, hasil survei terbaru yang dirilis Lembaga Survei Indikator (LSI) menyebut elektabilitas

Berita Terpopuler
Berita Terbaru
rajabacklink
Copyright © Pengalamanku.com 2026 - All rights reserved
Copyright © Pengalamanku.com 2026
All rights reserved