
Walaupun terlihat sepele namun bau mulut dapat berdampak pada kepercayaan diri seseorang. Dan selain itu bau mulut dapat diindikasikan sebagai pertanda adanya beberapa gangguan kondisi kesehatan. Cobalah untuk menghembuskan napas pada kedua telapak tangan kemudian cium aromanya. Bila bau, tenang karena anda tidak sendirian. Menurut Data Academy of General Dentistry menyebut bila lebih dari 80 juta orang mengalami kondisi bau mulut kronis. Ada beberapa hal umum yang dapat menyebabkan bau mulut dan berikut ini adalah penyebab dan juga trik-trik untuk mengatasinya.
Kebersihan gigi yang kurang dapat menyebabkan bau mulut. Seperti ada sisa makanan yang terjebak di sel gigi atau gusi sehingga membuat bakteri berpesta dan pada akhirnya menghasilkan gas yang baru seperti telur busuk. Untuk mengatasi bau tersebut dapat diatasi dengan cara menggosok gigi secara teratur dan menggunakan pasta gigi yang mengandung flour serta rutin membersihkan gigi dengan benang. Selain gigi, lidah dan pipi bagian dalam perlu digosok, hal ini akan dapat mengurangi jumlah bakteri.
Makanan yang berasa manis seringkali menjadi moodbooster pada saat anda menghadapi hari-hari yang berat. tetapi ternyata jenis makanan ini dapat membuat bakteri mulut bersemangat apalagi makanan manis yang lengket seperti permen. Sehingga akibat makanan manis tersebut akan menimbulkan gas yang dihasilkan dari bakteri. Untuk mengatasinya, para ahli menyarankan untuk mengkonsumsi coklat polos yang kandungan gulanya rendah dan cepat meleleh di mulut.
Kebiasaan merokok dapat membuat asap rokok menempel pada baju, barang bawaan maupun napas. Selain itu asap rokok juga dapat menurunkan kemampuan penciuman serta pengecapan dan mambuat mulut kering.
Alkohol selain menjadi penyebab bau mulut juga dapat membuat mulut kering. Bir, wine dan cocktail yang merupakan jenis minuman yang mengandung alkohol. Untuk melawan jenis minuman ini dapat dilawan dengan cara mengkonsumsi permen bebas gula ataupun permen karet tanpa gula.
Pendidikan 19 Maret 2025
Terungkap! Rahasia Nilai Sempurna Biologi SMA (Cuma Modal Contoh Soal 'Super Lengkap' Ini)
Mencapai nilai sempurna dalam mata pelajaran Biologi di tingkat SMA adalah impian banyak siswa. Namun, untuk meraihnya, diperlukan usaha dan strategi yang
Tips 11 Mei 2024
Kekuatan Media Sosial dalam Kampanye Online
Kekuatan media sosial memegang peranan yang sangat penting dalam dunia politik modern. Dengan semakin pesatnya perkembangan teknologi, media sosial telah
Pendidikan 7 Apr 2025
Tryout Online IPA Gratis: Cara Efektif Persiapan Ujian Nasional
Memasuki tahap persiapan Ujian Nasional, siswa perlu memanfaatkan berbagai sumber belajar yang dapat membantu meningkatkan pemahaman mereka. Salah satu metode
Bisnis 9 Mei 2025
Mengapa Rating Google Maps Penting bagi Keberhasilan Bisnis Lokal?
Di era digital saat ini, keberadaan bisnis lokal tidak bisa lepas dari platform online. Salah satu platform yang sangat mempengaruhi citra bisnis adalah Google
Kesehatan 16 Sep 2024
Pentingnya Menjaga Kesehatan Mental di Kalangan Remaja
Kesehatan mental merupakan aspek penting dalam perkembangan remaja, terutama karena mereka berada di fase kehidupan yang penuh dengan perubahan fisik,
Bisnis 23 Maret 2025
Syarat dan Ketentuan Mendapatkan Centang Biru di Facebook yang Wajib Diketahui
Centang biru pada akun Facebook merupakan simbol verifikasi yang menandakan bahwa akun tersebut adalah akun resmi dari seorang public figure, merek, atau