RF
Perawatan Kulit Wajah Kering Dan Kusam Yang Tepat

Perawatan Kulit Wajah Kering Dan Kusam Yang Tepat

Admin
13 Jul 2018
Dibaca : 1641x

Cara merawat wajah yang baik sehingga mendapatkan hasil yang maksimal adalah dengan menyesuaikan perawatan wajah berdasarkan jenis kulit, sehingga perlu anda perlu mengenali jenis kulit wajah  sebelum melakukan perawatan.

Salah satunya adalah jenis kulit wajah yang cenderung kering dan kusam, karena jenis kulit ini akan memberikan sensasi kasar dan bersisik, adanya sensasi kencang atau kaku pada permukaan kulit wajah. Jenis kulit kering akan lebih cepat mengalami kerutan, berikut adalah perawatan kulit wajah yang kering dan kusam

Inilah Perawatan Kulit Wajah Yang Kering Dan Kusam

Menggunakan Pelembab

Pilihlah pelembab dengan bahan dasar minyak untuk membantu menjaga kulit tetap terhidrasi. Untuk kulit yang sangat kering dan retak, anda dapat memilih produk pelembab untuk kulit kering yang berbahan dasar petrolatum. Petrolatum lebih efektif dalam mencegah air menguap dari kulit anda

Masker Wajah Dengan Bahan Alami

Masker Madu

Masker alami pertama yang ampuh untuk mengatasi masalah kulit kering kusam adalah masker madu. Karena mengandung banyak nutrisi yang baik untuk kecantikan kulit, madu biasanya digunakan sebagai masker wajah untuk mencerahkan serta melembabkan kulit wajah. Menggunakan masker madu secara rutin akan membuat kulit menjadi cerah dan awet muda

Cara penggunaannya oleskan madu pada kulit wajah, diamkan selama 20 menit dan bilas dengan air hingga bersih. Lakukan seminggu 2-3 kali, maka kulit wajah anda akan lembab dan kenyal serta awet muda.

Masker Mentimun                    

Kandungan air yang berlimpah pada mentimun serta nutrisi didalamnya sangat baik sekali untuk melembabkan dan mengatasi berbagai masalah kulit. Untuk menggunakannya yaitu anda haluskan mentimun, lalu oleskan pada kulit wajah anda secara merata, atau iris tipis mentimun dan tempelkan pada kulit wajah anda, diamkan selama 15 menit hingga meresap dan bilas dengan air hingga bersih.

Minyak Zaitun

Masalah kulit kering dan kusam dapat diatasi dengan minyak zaitun. Kandungan vitamin e dan nutrisi lainnya dalam minyak zaitun sangat baik untuk kecantikan kulit, tak heran jika minyak zaitun sering digunakan sebagai masker wajah. Caranya yaitu oleskan minyak zaitun pada kulit wajah secara merata, diamkan selama 20 menit hingga meresap dan bilas dengan air hingga bersih

Itulah beberapa cara perawatan kulit wajah kering dan kusam agar tetap terjaga kelembaban dan kekenyalannya.

 

 

Berita Terkait
Baca Juga:
https://masoemuniversity.ac.id

Pendidikan 4 Sep 2024

Kuliah dan Berkarier di Bandung: Mengapa Memilih Universitas Swasta?

Bandung adalah kota yang menawarkan kombinasi unik antara peluang pendidikan berkualitas dan kehidupan kota yang dinamis. Banyak mahasiswa yang memilih untuk

Google

Pendidikan 7 Apr 2025

Tryout Online IPA Gratis: Cara Efektif Persiapan Ujian Nasional

Memasuki tahap persiapan Ujian Nasional, siswa perlu memanfaatkan berbagai sumber belajar yang dapat membantu meningkatkan pemahaman mereka. Salah satu metode

Google

Pendidikan 2 Jun 2025

Cara Mengasah Logika Lewat Tryout Online POLRI Psikotes: Persiapan Optimal untuk Sukses di Ujian

Dalam persaingan yang semakin ketat untuk bergabung dengan institusi kepolisian seperti POLRI, melakukan persiapan yang matang adalah kunci utama menuju

Google

Pendidikan 12 Jun 2025

Persiapkan Diri Anda dengan Tryout Online STAN Logika Numerik untuk Meningkatkan Skor Tinggi di Tes TPA dan TOEFL

Persaingan untuk masuk ke Sekolah Tinggi Akuntansi Negara (STAN) semakin ketat setiap tahun. Salah satu cara untuk mempersiapkan diri yang paling efektif

Ini Dia 5 Produk Perawatan Wajah yang Wajib dibawa Saat Traveling Liburan

Tips 27 Agu 2021

Ini Dia 5 Produk Perawatan Wajah yang Wajib dibawa Saat Traveling Liburan

Traveling merupakan suatu kegiatan yang sangat menyenangkan dan tentunya dapat melepas penat setelah melewati aktivitas rutin yang begitu padat setiap hari.

Tips Berinvestasi Saham untuk Masa Depan Keuangan yang Lebih Baik

Tips 14 Jul 2020

Tips Berinvestasi Saham untuk Masa Depan Keuangan yang Lebih Baik

Apakah anda hendak berinvestasi? Pernah melakukannya atau baru pertama kali? Jika anda baru pertama kali melakukan investasi maka perlu memperhatikan beberapa

Berita Terpopuler
Berita Terbaru
Hijab
Copyright © Pengalamanku.com 2025 - All rights reserved
Copyright © Pengalamanku.com 2025
All rights reserved