RajaKomen
Perawatan Kulit Wajah Kering Dan Kusam Yang Tepat

Perawatan Kulit Wajah Kering Dan Kusam Yang Tepat

Admin
13 Jul 2018
Dibaca : 1668x

Cara merawat wajah yang baik sehingga mendapatkan hasil yang maksimal adalah dengan menyesuaikan perawatan wajah berdasarkan jenis kulit, sehingga perlu anda perlu mengenali jenis kulit wajah  sebelum melakukan perawatan.

Salah satunya adalah jenis kulit wajah yang cenderung kering dan kusam, karena jenis kulit ini akan memberikan sensasi kasar dan bersisik, adanya sensasi kencang atau kaku pada permukaan kulit wajah. Jenis kulit kering akan lebih cepat mengalami kerutan, berikut adalah perawatan kulit wajah yang kering dan kusam

Inilah Perawatan Kulit Wajah Yang Kering Dan Kusam

Menggunakan Pelembab

Pilihlah pelembab dengan bahan dasar minyak untuk membantu menjaga kulit tetap terhidrasi. Untuk kulit yang sangat kering dan retak, anda dapat memilih produk pelembab untuk kulit kering yang berbahan dasar petrolatum. Petrolatum lebih efektif dalam mencegah air menguap dari kulit anda

Masker Wajah Dengan Bahan Alami

Masker Madu

Masker alami pertama yang ampuh untuk mengatasi masalah kulit kering kusam adalah masker madu. Karena mengandung banyak nutrisi yang baik untuk kecantikan kulit, madu biasanya digunakan sebagai masker wajah untuk mencerahkan serta melembabkan kulit wajah. Menggunakan masker madu secara rutin akan membuat kulit menjadi cerah dan awet muda

Cara penggunaannya oleskan madu pada kulit wajah, diamkan selama 20 menit dan bilas dengan air hingga bersih. Lakukan seminggu 2-3 kali, maka kulit wajah anda akan lembab dan kenyal serta awet muda.

Masker Mentimun                    

Kandungan air yang berlimpah pada mentimun serta nutrisi didalamnya sangat baik sekali untuk melembabkan dan mengatasi berbagai masalah kulit. Untuk menggunakannya yaitu anda haluskan mentimun, lalu oleskan pada kulit wajah anda secara merata, atau iris tipis mentimun dan tempelkan pada kulit wajah anda, diamkan selama 15 menit hingga meresap dan bilas dengan air hingga bersih.

Minyak Zaitun

Masalah kulit kering dan kusam dapat diatasi dengan minyak zaitun. Kandungan vitamin e dan nutrisi lainnya dalam minyak zaitun sangat baik untuk kecantikan kulit, tak heran jika minyak zaitun sering digunakan sebagai masker wajah. Caranya yaitu oleskan minyak zaitun pada kulit wajah secara merata, diamkan selama 20 menit hingga meresap dan bilas dengan air hingga bersih

Itulah beberapa cara perawatan kulit wajah kering dan kusam agar tetap terjaga kelembaban dan kekenyalannya.

 

 

Berita Terkait
Baca Juga:
Poco X3 Pro VS Samsung A51, Kamu Pilh yang Mana?

Gaya Hidup 6 Apr 2024

Poco X3 Pro VS Samsung A51, Kamu Pilh yang Mana?

Xiaomi memang merek yang pandai dalam menciptakan smartphone berspesifikasi mumpuni, namun dengan harga yang terjangkau. Hal ini dibuktikan dengan

Perubahan Lokasi Ujian CASN? Ini yang Harus Kamu Lakukan!

Pendidikan 21 Apr 2025

Perubahan Lokasi Ujian CASN? Ini yang Harus Kamu Lakukan!

Kepastian lokasi ujian sangat penting bagi setiap peserta ujian, terutama dalam konteks ujian Calon Aparatur Sipil Negara (CASN). Namun, sering terjadi

Sistem Pembelajaran di STPN: Mendorong Mahasiswa Jadi Pemikir Kreatif

Pendidikan 18 Apr 2025

Sistem Pembelajaran di STPN: Mendorong Mahasiswa Jadi Pemikir Kreatif

Sistem Pembelajaran di STPN (Sekolah Tinggi Pertanahan Nasional) dirancang untuk menyiapkan mahasiswa menjadi pemikir kreatif yang mampu menghadapi tantangan

Software Akuntansi Memudahkan Pemilik Bisnis Dalam Berbagai Laporan Keuangan

Tips 26 Apr 2021

Software Akuntansi Memudahkan Pemilik Bisnis Dalam Berbagai Laporan Keuangan

Di berbagai perusahaan dan instansi di Indonesia kini aplikasi pembukuan telah mengambil alih proses akuntansi. Hal ini karena pembukuan secara manual memakan

suzuki XL7

Tips 8 Agu 2023

New XL7 Hybrid Suzuki Mobil Berteknologi Canggih dengan Fitur Keselamatan Lengkap Serta Ramah Lingkungan

Selain harganya terjangkau, SHVS secara signifikan juga meningkatkan efisiensi konsumsi bahan bakar dan memangkas emisi gas buang. Ketiga manfaat inilah yang

Cara agar Makin Bahagia sebagai Perempuan Bekerja

Tips 12 Mei 2023

Cara agar Makin Bahagia sebagai Perempuan Bekerja

Sebagai perempuan bekerja, kesibukan dan rutinitas yang padat memang bisa bikin stres. Tekanan dan tanggung jawab yang dirasakan pun bisa membuat kita seakan

Berita Terpopuler
Berita Terbaru
RajaKomen
Copyright © Pengalamanku.com 2025 - All rights reserved
Copyright © Pengalamanku.com 2025
All rights reserved