RajaKomen
Perawatan Kulit Dengan Bahan Alami Agar Kulit Semulus Bayi

Perawatan Kulit Dengan Bahan Alami Agar Kulit Semulus Bayi

Admin
12 Jul 2018
Dibaca : 1963x

Agar bisa mendapatkan kulit halus nan mulus seperti kulit bayi ternyata tidak perlu harus mengeluarkan banyak biaya maupun buang waktu untuk perawatan di salon atau klinik kecantikan. Beberapa perawatan kulit dengan bahan alami pun bisa membantu Anda mendapatkan kulit yang Anda idam-idamkan. Praktis dan efisien karena Anda lakukan di rumah.

Perawatan Kulit dengan Bahan Alami untuk Hasil Kulit Mulus Seperti Bayi

Madu dan air mawar

Ramuan alami yang pertama adalah dengan mengombinasikan air mawar dengan madu. Madu bermanfaat untuk melembapkan dan mencerahkan kulit wajah sedangkan air mawar memberikan kesegaran pada kulit dan menghilangkan noda dan flek hitam pada wajah.

Campurkan 1 sdm madu murni dengan 1 sdm air mawar, aduk rata lalu oleskan pada wajah lalu diamkan kurang lebih selama 15 menit. Bilas dengan air hangat.

Pisang, yoghurt dan madu

Ketiga bahan alami ini jika dikombinasikan tak hanya membuat kulit halus dan bebas jerawat saja, namun bisa membuat kulit nampak lebih cerah. Caranya, siapkan 1 buah pisang apa saja yang berukuran sedang, lalu campurkan dengan 1 sendok makan yoghurt tawar dan madu, haluskan dengan menggunakan blender lalu oleskan ke wajah selama 15-20 menit.

Pepaya

Pepaya mengandung senyawa BHA atau Beta Hydroxyl Acids yang berfungsi untuk membersihkan sel kulit mati sekaligus mempercepat proses regenerasi sel kulit dan membersihkan minyak berlebih pada wajah.

Caranya pun mudah, hanya dengan menghaluskan beberapa potong buah pepaya, campurkan dengan 1 sendok makan madu lalu oleskan pada wajah dan diamkan selama 15-30 menit. Bilas dengan air hangat lalu cuci muka dengan facial foam untuk menghilangkan sisa aroma pepaya yang sedikit menyengat.

Alpukat dan yoghurt

Haluskan buah alpukat secukupnya hingga berbentuk pasta lalu campurkan dengan 1 sendok makan yoghurt plain. Diamkan selama 20-30 menit lalu bilas dengan air hangat. Perawatan kulit dengan bahan alami ini akan membantu Anda mendapatkan kulit halus dan mulus seperti bayi. Alpukat kaya akan vitamin E dan yoghurt dapat menutrisi kulit wajah, mencegah timbulnya jerawat dan mencerahkan kulit.

 

Berita Terkait
Baca Juga:
Google

Tips 2 Maret 2025

Strategi Belajar dari Bank Soal Olimpiade Sekolah Dasar

Olimpiade Sekolah Dasar (SD) menjadi ajang yang menarik bagi siswa untuk mengasah kemampuan dan kreativitas mereka dalam berbagai bidang, seperti matematika,

 Kisah Inspiratif Taruna Akmil AL: Dari Sipil Menjadi Perwira

Pendidikan 19 Maret 2025

Kisah Inspiratif Taruna Akmil AL: Dari Sipil Menjadi Perwira

Dunia militer selalu menarik perhatian banyak orang, tidak terkecuali bagi para pemuda yang bercita-cita menjadi pemimpin di garis depan. Di Indonesia, Akademi

Mau Tahu Motor Irit Bahan Bakar? Simak di Sini yuk

Tips 7 Sep 2022

Mau Tahu Motor Irit Bahan Bakar? Simak di Sini yuk

Di era sekarang ini berbagai pabrikan motor mengeluarkan produk-produk unggulannya. Permintaan masyarakat akan motor yang irit dan berteknologi tinggi

Google

Tips 7 Maret 2025

Belajar Online BUMN: Panduan Lengkap Untuk Sukses

Di era digital saat ini, metode pembelajaran telah mengalami transformasi yang signifikan, termasuk dalam sektor BUMN (Badan Usaha Milik Negara). Belajar

Google Maps

Tips 15 Mei 2025

Jasa Review Google Maps: Solusi Efektif untuk Meningkatkan Bisnis Anda Bersama Rajakomen.com

Di era digital saat ini, keberadaan online bisnis sangatlah penting. Salah satu cara untuk meningkatkan visibilitas bisnis adalah melalui jasa review Google

Jenderal Dudung Abdurachman Kiprah, Ketegasan, dan Kepedulian Sosial

Gaya Hidup 12 Agu 2025

Jenderal Dudung Abdurachman Kiprah, Ketegasan, dan Kepedulian Sosial

Nama Jenderal TNI Dudung Abdurachman mencuat sebagai salah satu tokoh militer Indonesia yang dikenal karena ketegasannya dalam menjaga ketertiban nasional

Berita Terpopuler
Berita Terbaru
raja tv
Copyright © Pengalamanku.com 2025 - All rights reserved
Copyright © Pengalamanku.com 2025
All rights reserved