RajaKomen
Wajib Tahu! Ini 5 Penyebab Anemia Defisiensi Vitamin

Wajib Tahu! Ini 5 Penyebab Anemia Defisiensi Vitamin

Admin
22 Jul 2020
Dibaca : 1259x

Anemia defisiensi vitamin seperti namanya mengartikan ketika tubuh kekurangan vitamin esensial. Tubuh manusia membutuhkan nutrisi vitamin yang digunakan untuk memproduksi sel-sel darah merah yang sehat. Perlu diketahui bahwa berbagai vitamin berperan penting untuk membentuk sel-sel darah merah. Sel darah merah ini selalu diperlukan tubuh dalam setiap saat untuk mengangkut oksigen ke seluruh tubuh manusia. Lalu, apa yang menyebabkan anemia defisiensi vitamin?

  • Kekurangan Folat

Nutri folat ini banyak ditemukan pada sayuran dan buah-buahan. Nama lain dari folat adalah vitamin B9. Penyerapan nutrisi vitamin tersebut biasanya diserap di usus halus. Maka dari itulah, orang yang memiliki gangguan pada usus halus lebih berpotensi mengalami anemia defisiensi vitamin.

  • Konsumsi Alkohol Mengurangi penyerapan Folat

Mengkonsumsi alkohol secara berlebihan bisa membuat tubuh tidak bisa menyerap vitamin secara optimal. Jika menginginkan tubuh yang sehat, sebaiknya menghindari konsumsi alkohol.

  • Gangguan Tubuh menyerap Vitamin C

Salah satu pola hidup yang bisa menyebabkan tubuh sulit menyerap vitamin C adalah merokok. Aktivitas merokok tidak hanya berdampak pada paru-paru saja. Dampak buruk juga berkaitan dengan penyerapan vitamin dalam tubuh manusia. Bagi siapapun yang menyukai rokok dalam setiap harinya, ketahuilah dampak negatif dari hal tersebut.

  • Permasalahan Usus

Kebanyakan penyerapan vitamin terjadi pada usus. Jika bagian usus mengalami gangguan suatu penyakit, maka penyerapan vitamin juga tidak bisa optimal. Maka dari itulah yang menyebabkan orang yang sedang sakit usus mengalami penurunan berat badan biasanya.

  • Kurang Konsumsi Sayuran Hijau dan Buah-Buahan

Buah dan sayuran memiliki kandungan vitamin yang beraneka ragam. Apabila konsumsi sayuran dan buah amatlah sedikit bisa memicu anemia yang disebabkan kekurangan vitamin.

  • Memiliki Riwayat Penyakit pencernaan

Tubuh menyerap segala kandungan makanan melalui saluran pencernaan. Apabila seseorang mengalami riwayat gangguan pencernaan, maka kandungan makanan tidak bisa terserap dengan baik. Bagi orang yang pernah operasi bagian lambung maupun usus kecil lebih berpotensi untuk mengalami anemia. Termasuk orang yang melakukan operasi penurunan berat badan.

Gejala dari anemia akibat kekurangan vitamin diantaranya, cepat lelah, pusing, penurunan berat badan, detak jantung tidak teratur, sesak nafas, bahkan mati rasa pun bisa terjadi.

Baca Juga:
Perawatan Kulit Cowok Secara Tradisional dan Alami, Tanpa Efek Samping

Gaya Hidup 20 Nov 2021

Perawatan Kulit Cowok Secara Tradisional dan Alami, Tanpa Efek Samping

Zaman modern seperti sekarang, merawat kulit dan tubuh bukan hanya identik dengan para wanita saja. Banyak juga kaum Adam yang peduli terhadap kesehatan kulit

Deretan Pantai Unik Nan Indah di Banyuwangi

Obyek Wisata 12 Maret 2022

Deretan Pantai Unik Nan Indah di Banyuwangi

Indonesia sebagai negara kepulauan dianugerahi begitu banyak pantai yang sangat mempesona. Dan berlibur ke pantai merupakan pilihan yang tepat untuk

Binomo Platform Trading Simpel Dan Menguntungkan

Tips 27 Nov 2021

Binomo Platform Trading Simpel Dan Menguntungkan

Di era digital seperti saat ini mengantarkan cara hidup baru yang serba dimudahkan. Di mana hampir semua urusan dapat dilakukan secara online (dalam jaringan

Tanda Terlalu Banyak Mengonsumsi Gula, Salah Satunya Kulit Keriput dan Berjerawat

Kesehatan 20 Jun 2023

Tanda Terlalu Banyak Mengonsumsi Gula, Salah Satunya Kulit Keriput dan Berjerawat

Gula adalah sumber energi yang penting untuk tubuh. Kandungan ini dapat ditemukan pada buah, sayur, dan olahan susu yang mengandung gula alami. Tak hanya itu

Tips Memilih Laptop yang Baik Bagi Mahasiswa

Tips 22 Okt 2020

Tips Memilih Laptop yang Baik Bagi Mahasiswa

Penggunaan perangkat komputer maupun laptop saat unu sudah merupakan kebutuhan pokok. Terlebih di tengah pandemi covid-19 yang membuat  banyak orang harus

Cara Membuat Seseorang Jatuh Hati Padamu

Tips 17 Nov 2022

Cara Membuat Seseorang Jatuh Hati Padamu

Ada seseorang yang kamu suka? Ingin membuatnya bisa  jatuh hati atau sedikit lebih memperhatikanmu? Untuk membuat seseorang jatuh hati padamu memang

Berita Terpopuler
Berita Terbaru
RajaKomen
Copyright © Pengalamanku.com 2026 - All rights reserved
Copyright © Pengalamanku.com 2026
All rights reserved