RajaKomen
Anggapan yang Kurang Tepat tentang Kartu Kredit

Anggapan yang Kurang Tepat tentang Kartu Kredit

Admin
16 Jul 2020
Dibaca : 1522x

Apakah anda memiliki kartu kredit? Ada banyak kemudahan yang akan anda dapatkan ketika menggunakan kartu kredit sebagai alat transaksi. Terutama di masa transisi new normal ini, kartu kredit sangatlah berguna. Anda bisa menggunakan kartu kredit sebagai alat transaksi non tunai untuk mencegah penularan covid 19. Kartu kredit juga sangat populer dan banyak digunakan. Jumlah pengguna kartu kredit yang ada juga sangat tinggi. Ini merupakan bukti bahwa produk ini terbilang sukses di pasaran. Banyak fitur dari kartu kredit yang memudahkan pengguna melakukan transaksi. Tetapi di sisi lain, ada beberapa orang yang salah mengartikan kartu kredit. Beberapa anggapan yang kurang tepat soal kartu kredit di antaranya:

1. Punya kartu kredit tetapi tidak pernah dipakai

Ini adalah tanggapan yang salah. Sangat disayangkan sekali apabila anda memiliki kartu kredit yang aktif tetapi tidak pernah digunakan untuk melakukan transaksi apapun. Lalu apa tujuan membuat kartu kredit? Penggunaan kartu kredit tidak selalu identik dengan berhutang atau tunggakan. Kartu kredit merupakan fasilitas menguntungkan yang mampu membuat anda bertransaksi lebih nyaman, mudah dan praktis. Jadi, manfaatkan sebaik mungkin.

2. Semua kartu hanya memiliki limit kecil

Hal demikian ini adalah anggapan yang salah tentang kartu kredit. Memiliki kartu kredit dengan limit yang kecil bukan berarti bahwa anda akan lebih nyaman saat memegangnya. Kita tidak pernah tahu apa yang akan kita hadapi di masa depan. Jangan salah untuk menambahkan limit kartu kredit supaya mampu menghadapi hal tidak terduga, misalnya adalah tergoda untuk belanja banyak atau membayar biaya kesehatan.

3. Membayar kartu kredit dalam jumlah ganjil

Seringkali jumlah tagihan yang perlu dibayar memiliki angka yang ganjil sehingga sulit untuk diingat. Tapi ada solusi dari hal ini, dengan jumlah yang lebih besar dan menggunakan angka genap. Selain nyaman, cara ini juga baik untuk anda agar terhindar dari masalah.

Demikian itulah beberapa anggapan yang salah tentang kartu kredit oleh masyarakat di sekitar kita. Semoga dengan mengetahui anggapan anggapan yang salah tersebut, Anda bisa lebih memanfaatkan kartu kredit dengan tepat dan bijak.

Berita Terkait
Baca Juga:
Berbagai Keunggulan Beton dan Kegunaannya

Tips 8 Maret 2025

Berbagai Keunggulan Beton dan Kegunaannya

Adalah semua tentang beton yang bisa mencakup berbagai aspek mendalam terkait dengan beton, mulai dari dasar-dasar hingga aplikasi teknisnya. Berikut adalah

Profil Airin Rachmi Diany

Tips 7 Jun 2025

Menelusuri Jejak Jejaring Karya dan Dedikasi Airin Rachmi Diany di Banten III

Dalam panggung politik Indonesia, nama Airin Rachmi Diany mencuat sebagai salah satu kandidat yang memiliki pengaruh signifikan di Daerah Pemilihan Banten III.

Arsitektur sebagai Program Studi Unggulan di ITB: Apa Saja Keunggulannya?

Pendidikan 11 Apr 2025

Arsitektur sebagai Program Studi Unggulan di ITB: Apa Saja Keunggulannya?

Institut Teknologi Bandung (ITB) dikenal sebagai salah satu perguruan tinggi terkemuka di Indonesia. Di antara berbagai program yang ditawarkan, program studi

Hire Bali Driver, Solusi Transportasi Pribadi di Pulau Dewata

Tips 12 Agu 2025

Hire Bali Driver, Solusi Transportasi Pribadi di Pulau Dewata

Bali, pulau tropis yang terkenal dengan keindahan alam, budaya yang kaya, dan keramahan penduduknya, selalu menjadi destinasi favorit wisatawan dari seluruh

Pentingnya Eksplorasi Minat dan Bakat Murid SMP di Sekolah

Pendidikan 8 Agu 2023

Pentingnya Eksplorasi Minat dan Bakat Murid SMP di Sekolah

Masa sekolah menengah pertama (SMP) merupakan tahap penting dalam perkembangan pribadi siswa. Salah satu aspek yang seharusnya diberikan perhatian adalah

Sejarah dan Lingkup BPN dalam Memberikan Layanan Pertanahan Kepada Masyarakat

Pengalaman 1 Apr 2025

Sejarah dan Lingkup BPN dalam Memberikan Layanan Pertanahan Kepada Masyarakat

Badan Pertanahan Nasional (BPN) adalah lembaga pemerintah yang memiliki peran penting dalam pengelolaan dan administrasi pertanahan di Indonesia. Di Bandung,

Berita Terpopuler
Berita Terbaru
RajaKomen
Copyright © Pengalamanku.com 2025 - All rights reserved
Copyright © Pengalamanku.com 2025
All rights reserved