RF
Keunggulan iPhone Dibandingkan Smartphone Lainnya

Keunggulan iPhone Dibandingkan Smartphone Lainnya

Admin
28 Apr 2021
Dibaca : 1415x

Dalam membeli hanphone tentunya membutuhkan pertimbangan, misalnya apakah sebaiknya memilih iPhone atau android. Kedua sistem operasi dari keduanya memiliki kelebihan serta kekurangannya masing-masing. Terdapat beberapa aspek yang diungguli oleh android sementara aspek lainnya pada iPhone lebih baik. Dan oleh karena itu penting untuk melakukan riset terlebih dahulu sebelum memutuskan membeli handphone baru. berikut ini adalah kelebihan dari iPhone yang tidak bisa dilakukan oleh android :

  • Memiliki desain serta tampilan khas dan elegan

Salah satu kelebihan iPhone adalah memiliki daya tarik tersendiri dengan desain dan tampilannya yang khas. Hal tersebut membuat iPhone banyak diminati karena membuatnya terlihat lebih elegan. Diproduksi oleh Apple Inc sehingga semua produk iPhone memiliki ciri khas yang sama dengan gaya Apple. Ini tentunya berbeda dengan smartphone android yang diproduksi oleh banyak vendor. Pada bagian belakang iPhone pun terdapat ikon Apple di mana apple sudah sangat populer.

  • Aplikasi terbaik

keunggulan lainnya dari iPhone yaitu memiliki sistem operasi tersendiri yang dinamakan Ios yang juga memiliki App Store layaknya Google Play Store. iPhone dikenal sebagai smartphone mewah dan eksklusif dan memiliki standar  tinggi bila dibandingkan dengan smartphone lainnya. Apple hanya akan menyediakan aplikasi terbaik di App Store sehingga aplikasi-aplikasi terbaik muncul lebih dulu di iOS ketimbang di versi android. iPhone pun bisa menekan resiko terserangnya virus sehingga data sangat aman dibandingkan smartphone lainnya.

  • Fitur touchID terbaik

iPhone memiliki fitur terbaik yaitu TouchID, meskipun pada beberapa brand telah mengadopsi keamanan sidik jari namun seri iPhone 5S, iPhone 6, iPhone 6 Plus diyakini masih menjadi pemilik TouchID terbaik. Fungsinya sangat penting, layaknya sebagai akses keamanan perangkat dan dinilai paling akurat.

  • Kamera kualitas terbaik

Fitur kameranya sangat berkualitas dan ini yang membuat banyak orang tertarik untuk menjadi pelanggan setiannya. Bahkan meskipun saat ini banyak smartphone yang menawarkan fitur kamera yang tidak kalah kerennya, pengguna produk Apple meyakini bila kamera iPhone  menyuguhkan ciri khas yang berbeda dengan hasil lebih alami dan natural.

  • Harga stabil

kelebihan iPhone lainnya adalah harga yang stabil bila dibandingkan dengan smartphone lainnya. iPhone bekas masih dalam kisaran harga yang tidak jauh berbeda dengan harga yang dirilis. Berbeda dengan smartphone android yang harganya bisa jatuh bila kondisinyasudah bekas. Pada setiap tahunnya harga iPhone turun secara stabil dan hal ini bisa menjadi pertimbangan bila ingin mengganti smartphone.

Itulah beberapa kelebihan dari iPhone yang perlu anda ketahui. Setiap smartphone memiliki kekurangan dan kelebihan masing-masing. Anda hanya perlu menyesuaikannya dengan kebutuhan anda agar tidak salah memilih. Bagaimana bila terjadi kerusakan pada iPhone, seperti harus ganti kaca iPhone? Harga service kaca iPhone lebih ekonomis dan hanya membutuhkan waktu sekitar 2-3 jam. 

Begitu juga bila harus mengganti kaca LCD iPhone dapat dilakukan perbaikan. Salah satu tempat yang menawarkan jasa spesialis ganti kaca gllas LCD iPhone dan smartphone lainnya adalah Buana Phone Service. Dengan keunggulan presentase di angka 80% keberhasilan karena Kami memiliki kemampuan dan sangat memahami repair glass serta sudah terbukti banyak yang berhasil mengganti kaca depan juga memiliki alat-alat repair yang lengkap.

BUANA PHONE SERVICE

ITC Roxy Mas Lantai 1 No.92B ( ada B nya )
Naik 1x dari Lantai Dasar ke Lantai Satu ( 1 )
Jl. Kh. Hasyim Ashari. Jakarta Pusat

TELP/WA: 08111076889

 

 

Baca Juga:
Alasan Mengapa Harus Memilih Pembiayaan Syariah

Tips 8 Jan 2023

Alasan Mengapa Harus Memilih Pembiayaan Syariah

Saat ini lembaga keuangan menawarkan dua jenios pinjaman, yaitu pinjaman syariah dan pinjaman konvensional. Pinjaman syariah banyak dipilih oleh masyarakat

Resep Alami untuk Membersihkan Paru-paru bagi Perokok

Kesehatan 7 Jul 2024

Resep Alami untuk Membersihkan Paru-paru bagi Perokok

Akibat yang berbahaya dari merokok sudah diketahui oleh semua banyak orang termasuk si perokok itu sendiri. Namun sangat disayangkan karena banyak dari mereka

Tips Memilih Obat Kuat Pria Yang Aman

Tips 17 Jul 2018

Tips Memilih Obat Kuat Pria Yang Aman

Hal yang berkaitan dengan masalah vitalitaspria, akan menjadi sesuatu yang penting, terutama bagi mereka yang sudah menikah. Tidak jarang, sebagian orang

glowhite

Kecantikan 16 Mei 2018

Pentingnya Merawat Kecantikan Kulit

Pentingnya Merawat Kecantikan Kulit. Kulit seiring bertambahnya usia maka dengan sendiri nya akan banyak mengalami perubahan, seperti kekencangan yang

Cara Menghilangkan Jerawat Secara Alami

Kecantikan 1 Okt 2018

Cara Menghilangkan Jerawat Secara Alami

Cara Menghilangkan Jerawat Secara Alami. Jerawat menjadi hal yang paling di hindari oleh para wanita baik saat remaja maupun setelah mnejadi wanita

Ini Dia 5 Produk Perawatan Wajah yang Wajib dibawa Saat Traveling Liburan

Tips 27 Agu 2021

Ini Dia 5 Produk Perawatan Wajah yang Wajib dibawa Saat Traveling Liburan

Traveling merupakan suatu kegiatan yang sangat menyenangkan dan tentunya dapat melepas penat setelah melewati aktivitas rutin yang begitu padat setiap hari.

Hijab
Copyright © Pengalamanku.com 2024 - All rights reserved
Copyright © Pengalamanku.com 2024
All rights reserved