
Saat kehamilan sedang berlangsung, biasanya orang tua menasehati agar lebih menjaga asupan gizi. Hal tersebut sangatlah benar dan bisa dijadikan acuan, karena saat sedang di dalam kandungan ibu sangat membutuhkan kandungan gizi. Oleh karena itu cukup penting untuk menjaga asupan gizi yang agar bayi bisa tumbuh normal dan bagus tanpa cacat atau kurang apapun. Untuk membantu pertumbuhan janin secara maksimal, ibu hamil dituntut untuk selalu menjaga kualitas makanan dan minumannya. Tidak hanya itu, ibu hamil juga harus menjaga janian dengan melakukan olahraga ringan dan atau membaca buku untuk memicu perkembangan otak janin yang lebih baik. Nah, namun pada artikel kali ini hanya akan dijelawantahkan tentang makanan dan minuman yang baik untuk menjaga kehamilan mudah ibu hamil. Berikut ini daftarnya
Telur merupakan salah satu makanan yang penuh dengan vitamin dan protein. Hal ini akan sangat berguna bagi perkembangan janin di dalam perut. Choline yang ada pada telur bayi juga mampu menjaga perkembangan otak bayi.

Minyak ikan juga salah satu makanan yang bisa membantu ibu hamil dalam menjaga kesehatan janinnya. Minyak ikan jelas mengandung banyak asupan gizi yang diperlukan oleh bayi agar lahir dengan baik dan otak yang cemerlang. Asupan DHA dan EPA yang banyak terkandung dalam minyak ikan akan sangat membantu nantinya saat bayi lahir.
Tidak hanya makanan seperti sayuran dan protein. Multivitamin juga diperlukan sebagai pendukung agar nanntinya bayi bisa lahir tanpa ada suatu kecacatan apapun. Multivitamin yang diperlukan oleh ibu hamil khususnya adalah folid acid yang mampu menjaga kandungan dari berbagai penyakit misalnya spina bifida.

Ubi juga bisa menjadi alternative jika ibu hamil mual memakan nasi. Ubi sendiri mengandung banyak kandungan vitamin A, yang bisa membantu pertumbuhan sel-sel kesehatan pada janin. Untuk mengkonsumsinya juga cukup mudah, karena hanya tinggal direbus saja. Ubi juga cukup mengenyangkan sehingga bisa menambah tenaga pada ibu hamil, ketika melakukan kegiatannya.
Nah itu tadi artikel mengenai beberapa makanan dan minumanm yang bisa membantu tumbuh kembang janin agar bisa sehat hingga proses kelahirannya berlangsung.
Pendidikan 20 Maret 2025
Apa Itu Kemampuan Verbal: Pentingnya dalam Konseling dan Terapi
Kemampuan verbal adalah salah satu aspek penting dalam komunikasi yang mencakup keterampilan berbicara, mendengar, dan memahami bahasa. Dalam konteks konseling
Kesehatan 13 Sep 2024
Manfaat Sinar Matahari di Sore Hari, Tak Kalah Bermanfaat dengan Pagi Hari
Walau kadang terasa terik dan sebaiknya dihindari, sinar matahari di jam-jam tertentu dapat berguna bagi kesehatan tubuh. Salah satunya dapat membantu
Pendidikan 5 Mei 2025
Cara Daftar dan Ikut Tryout Online PPPK Guru Secara Gratis
Menjadi seorang guru honorer di Indonesia tidaklah mudah, terutama dengan adanya perubahan regulasi yang mengharuskan mereka untuk mengikuti seleksi PPPK
Pendidikan 10 Apr 2025
Tips Lolos Ujian ITB: Persiapan Matang Menuju Kampus Impian
Mendapatkan tempat di Institut Teknologi Bandung (ITB) merupakan impian banyak pelajar di Indonesia. Sebagai salah satu perguruan tinggi terbaik di tanah air,
Wisata kuliner 21 Agu 2022
Asal Muasal Bakso dan Resep Bakso Goreng Crispy
Sejarah Bakso yang menjadi ciri khas negara indonesia dan setiap daerah juga memiliki bakso dengan khasnya sendiri. Siapa yang tak kenal makanan yang satu ini?
Pendidikan 12 Maret 2024
Di era globalisasi dan persaingan yang semakin ketat, kerjasama antara dunia industri dan lembaga pendidikan tinggi menjadi semakin penting. Kerjasama ini