RajaKomen
Konsumsi Makanan dan Minuman Berikut ini Untuk Menjaga Kehamilan Bunda

Konsumsi Makanan dan Minuman Berikut ini Untuk Menjaga Kehamilan Bunda

Admin
26 Jun 2018
Dibaca : 1849x

Saat kehamilan sedang berlangsung, biasanya orang tua menasehati agar lebih menjaga asupan gizi. Hal tersebut sangatlah benar dan bisa dijadikan acuan, karena saat sedang di dalam kandungan ibu sangat membutuhkan kandungan gizi. Oleh karena itu cukup penting untuk menjaga asupan gizi yang agar bayi bisa tumbuh normal dan bagus tanpa cacat atau kurang apapun. Untuk membantu pertumbuhan janin secara maksimal, ibu hamil dituntut untuk selalu menjaga kualitas makanan dan minumannya. Tidak hanya itu, ibu hamil juga harus menjaga janian dengan melakukan olahraga ringan dan atau membaca buku untuk memicu perkembangan otak janin yang lebih baik. Nah, namun pada artikel kali ini hanya akan dijelawantahkan tentang makanan dan minuman yang baik untuk menjaga kehamilan mudah ibu hamil. Berikut ini daftarnya

  • Telur

Telur merupakan salah satu makanan yang penuh dengan vitamin dan protein. Hal ini akan sangat berguna bagi perkembangan janin di dalam perut. Choline yang ada pada telur bayi juga mampu menjaga perkembangan otak bayi.

  • Minyak ikan

Minyak ikan juga salah satu makanan yang bisa membantu ibu hamil dalam menjaga kesehatan janinnya. Minyak ikan jelas mengandung banyak asupan gizi yang diperlukan oleh bayi agar lahir dengan baik dan otak yang cemerlang. Asupan DHA dan EPA yang banyak terkandung dalam minyak ikan akan sangat membantu nantinya saat bayi lahir.

  • Multivitamin

Tidak hanya makanan seperti sayuran dan protein. Multivitamin juga diperlukan sebagai pendukung agar nanntinya bayi bisa lahir tanpa ada suatu kecacatan apapun. Multivitamin yang diperlukan oleh ibu hamil khususnya adalah folid acid yang mampu menjaga kandungan dari berbagai penyakit misalnya spina bifida.

  • Ubi

Ubi juga bisa menjadi alternative jika ibu hamil mual memakan nasi. Ubi sendiri mengandung banyak kandungan vitamin A, yang bisa membantu pertumbuhan sel-sel kesehatan pada janin. Untuk mengkonsumsinya juga cukup mudah, karena hanya tinggal direbus saja. Ubi juga cukup mengenyangkan sehingga bisa menambah tenaga pada ibu hamil, ketika melakukan kegiatannya.

Nah itu tadi artikel mengenai beberapa makanan dan minumanm yang bisa membantu tumbuh kembang janin agar bisa sehat hingga proses kelahirannya berlangsung.

Berita Terkait
Baca Juga:
Senapan Angin Murah Terpercaya untuk Olahraga Menembak

Tips 7 Feb 2019

Senapan Angin Murah Terpercaya untuk Olahraga Menembak

Senapan Angin Murah Terpercaya untuk Olahraga Menembak.Bagi Anda pecinta olaharaga menembak tentu sudah tahu banyak dengan senapan angin yang biasa di gunakan

Cara Jitu Mempengaruhi Followers Instagram Agar Membeli Produk

Tips 17 Apr 2025

Cara Jitu Mempengaruhi Followers Instagram Agar Membeli Produk

Di era digital saat ini, Instagram telah menjadi salah satu platform media sosial yang paling populer, dengan jutaan pengguna aktif. Mempengaruhi followers

utbk

Pendidikan 19 Apr 2025

Tryout Online UTBK 2026: Cara Cerdas Tembus PTN Favorit

Menghadapi Ujian Tulis Berbasis Komputer (UTBK) untuk masuk Perguruan Tinggi Negeri (PTN) adalah salah satu tantangan terbesar bagi siswa-siswa yang ingin

Cetak Kemasan Menarik di Bandung? Dexa Printing Jawabannya!

Bisnis 25 Jun 2025

Cetak Kemasan Menarik di Bandung? Dexa Printing Jawabannya!

Bisnis makanan perlu dikemas dengan menarik karena kemasan bukan hanya berfungsi untuk melindungi makanan, tetapi juga memiliki peran penting dalam menarik

Tips Memilih Kontraktor Interior Terbaik untuk Hunian dan Ruang Kerja Impian Anda

Tips 1 Nov 2025

Tips Memilih Kontraktor Interior Terbaik untuk Hunian dan Ruang Kerja Impian Anda

Dalam dunia desain dan pembangunan modern, kontraktor interior memiliki peran yang sangat penting. Tidak hanya sekadar memperindah ruangan, tetapi juga

Tips Belajar Menjadi Sabar saat Menjalin Hubungan

Gaya Hidup 30 Jun 2022

Tips Belajar Menjadi Sabar saat Menjalin Hubungan

Menurut banyak orang, cinta bisa membuat hidup lebih berwarna. Tetapi dalam suatu hubungan, bukan hanya cinta yang membuatnya tetap hidup, tetapi kesabaran.

Berita Terpopuler
Berita Terbaru
RajaKomen
Copyright © Pengalamanku.com 2026 - All rights reserved
Copyright © Pengalamanku.com 2026
All rights reserved