RajaKomen
Trik Fashionable Dengan Berhijab

Trik Fashionable Dengan Berhijab

Admin
14 Jan 2022
Dibaca : 1140x

Tidak ada salahnya jika ingin tetap tampil modis menggunakan hijab. Nah, agar bisa tampil maksimal, tentunya membutuhkan pemilihan warna yang cocok dan begitu juga dengan model hijab yaang sesuai dengan busana, bentuk wajah dan sesuai dengan warna kulit yang anda miliki. Berikut ini adalah tipsdan trik tampil modis dengan berhijab :

Padukan warna pastel

Warna pastel merupakan warna favorit bagi kaum hawa karena memberikan kesan manis dan lebih aman bila dipadu padankan dengan warna lainnya. Warna pastel bisa dilihat dari warna-warna yang lebih muda seperti krem, biru muda, kuning muda dan merah merah muda. Warna-warna tersebut merupakan warna yang bisa dihandalkan sebagai hijab dan bisa memberikan kesan fresh ketika digunakan.

Gunakan aksesoris

Agar penampilan hijab menjadi semakin modis, dapat dilengkapi dengan beberapa aksesoris. Seperti scraft, headband, kalung dan topi. Dengan begitu anda akan bisa mengekspresikan gaya hijab sehingga tidak terlihat membosankan dan anti mainstream.

Pilih corak

Di dalam bergaya mengggunakan hijab, harus pintar-pintar dalam memilih corak. Dan sebagai referensi dapat memilih corak minimalis. Hal tersebut akan memberikan kesan lebih simple dan modis. Dengan perpaduan warna pastel dan corak minimalis menjadikan gaya semakin fashionable.

Padukan warna

Padukan warna pakaian yang dikenakan agar semakin matching. Cukup dengan memadukan warna yang pas untuk atasan, seperti hijab dan pakaian dengan bawahan celana atau rok panjang, pilihlah warna yang memberikan kesan selaras. 

Berita Terkait
Baca Juga:
Pengertian ASN dan Hak-Haknya: Apa yang Diperoleh ASN dari Pemerintah?

Pendidikan 13 Maret 2025

Pengertian ASN dan Hak-Haknya: Apa yang Diperoleh ASN dari Pemerintah?

Aparatur Sipil Negara (ASN) merupakan istilah yang merujuk kepada semua pegawai yang diangkat oleh pemerintah untuk menjalankan tugas-tugas pemerintahan dan

Rahasia Kulit Mulus Orang Korea

Kecantikan 17 Sep 2025

Rahasia Kulit Mulus Orang Korea

Saat anda melihat para idol Korea baik wanita maupun laki-laki memiliki kulit yang bagus. Tidak hanya para artis bahkan sebagian besar masyarakat Korea sangat

pesanten Al Masoem Bandung

Pendidikan 25 Jul 2024

Mengatur Waktu Belajar dan Olahraga di Boarding School Al Masoem Bandung

Boarding School Al Masoem, yang terletak di Bandung, merupakan salah satu sekolah asrama yang memadukan pendidikan modern dengan nilai-nilai tradisional pondok

Tes Online Bidan: Bagaimana Cara Mengatur Waktu agar Maksimal?

Pendidikan 23 Maret 2025

Tes Online Bidan: Bagaimana Cara Mengatur Waktu agar Maksimal?

Tes Online Bidan menjadi salah satu metode penilaian yang banyak digunakan dalam pendidikan kebidanan. Mengingat pentingnya ujian ini bagi para calon bidan dan

https://masoemuniversity.ac.id/

Pendidikan 4 Jul 2024

Mengoptimalkan Penggunaan Perpustakaan Online untuk Mahasiswa Kelas Karyawan

Mahasiswa kelas karyawan memiliki tantangan tersendiri dalam menyeimbangkan antara pekerjaan, keluarga, dan studi. Keterbatasan waktu dan mobilitas seringkali

Profil Lengkap Al Ma’soem: Sejarah, Visi, dan Misinya

Pendidikan 14 Maret 2025

Profil Lengkap Al Ma’soem: Sejarah, Visi, dan Misinya

Al Ma’soem adalah lembaga pendidikan yang telah lama berkomitmen untuk menciptakan generasi unggul dan berkarakter. Didirikan dengan tujuan untuk

Berita Terpopuler
Berita Terbaru
Hijab
Copyright © Pengalamanku.com 2026 - All rights reserved
Copyright © Pengalamanku.com 2026
All rights reserved