RajaKomen
Trik Fashionable Dengan Berhijab

Trik Fashionable Dengan Berhijab

Admin
14 Jan 2022
Dibaca : 1110x

Tidak ada salahnya jika ingin tetap tampil modis menggunakan hijab. Nah, agar bisa tampil maksimal, tentunya membutuhkan pemilihan warna yang cocok dan begitu juga dengan model hijab yaang sesuai dengan busana, bentuk wajah dan sesuai dengan warna kulit yang anda miliki. Berikut ini adalah tipsdan trik tampil modis dengan berhijab :

Padukan warna pastel

Warna pastel merupakan warna favorit bagi kaum hawa karena memberikan kesan manis dan lebih aman bila dipadu padankan dengan warna lainnya. Warna pastel bisa dilihat dari warna-warna yang lebih muda seperti krem, biru muda, kuning muda dan merah merah muda. Warna-warna tersebut merupakan warna yang bisa dihandalkan sebagai hijab dan bisa memberikan kesan fresh ketika digunakan.

Gunakan aksesoris

Agar penampilan hijab menjadi semakin modis, dapat dilengkapi dengan beberapa aksesoris. Seperti scraft, headband, kalung dan topi. Dengan begitu anda akan bisa mengekspresikan gaya hijab sehingga tidak terlihat membosankan dan anti mainstream.

Pilih corak

Di dalam bergaya mengggunakan hijab, harus pintar-pintar dalam memilih corak. Dan sebagai referensi dapat memilih corak minimalis. Hal tersebut akan memberikan kesan lebih simple dan modis. Dengan perpaduan warna pastel dan corak minimalis menjadikan gaya semakin fashionable.

Padukan warna

Padukan warna pakaian yang dikenakan agar semakin matching. Cukup dengan memadukan warna yang pas untuk atasan, seperti hijab dan pakaian dengan bawahan celana atau rok panjang, pilihlah warna yang memberikan kesan selaras. 

Berita Terkait
Baca Juga:
Gunakan Laser Cutting untuk Memperindah Hunian dan Bisnis Properti Anda

Tips 11 Mei 2023

Gunakan Laser Cutting untuk Memperindah Hunian dan Bisnis Properti Anda

Penggunaan laser cutting pada industri manufaktur memberi banyak kemudahan pada dunia konstruksi. Teknik pemotongan menggunakan mesin laser memungkinkan Anda

Manfaat Kecantikan dengan Teknik Akupuntur

Gaya Hidup 12 Mei 2023

Manfaat Kecantikan dengan Teknik Akupuntur

Akupuntur merupakan teknik terapi dengan menusukkan jarum di kulit untuk membantu melancarkan aliran darah, serta mengembalikan keseimbangan energi dalam

promosi elektronik

Tips 6 Jun 2025

Toko Online Gadget: Menyulap Barang Elektronik Second Menjadi Pilihan Cerdas

Di era digital saat ini, membeli barang elektronik second melalui toko online gadget menjadi semakin populer. Banyak orang mulai menyadari bahwa produk second

https://masoemuniversity.ac.id/

Pendidikan 7 Agu 2024

Inilah 10 Peran Perguruan Tinggi di Bandung dalam Mempersiapkan Pemimpin Masa Depan

Perguruan tinggi di Bandung,Ma'soem University memiliki peran yang sangat penting dalam mempersiapkan pemimpin masa depan. Dengan menawarkan berbagai

Tips dan Trik Merawat Alis agar Tampak Natural

Kecantikan 16 Okt 2024

Tips dan Trik Merawat Alis agar Tampak Natural

Siapa yang alisnya susah diatur dan tak tampak sama? Sekarang ini memiliki alis yang tebal dan natural adalah tren kecantikan yang semakin diminati banyak

PNS

Pendidikan 16 Apr 2025

Dapat Beasiswa, Tapi Gagal Tes CPNS? Yuk Latihan di Tryout.id Dulu!

Mendapatkan beasiswa untuk mengikuti pendidikan sebagai persiapan menjadi Aparatur Sipil Negara (ASN) adalah impian banyak orang. Beasiswa CPNS dapat

Berita Terpopuler
Berita Terbaru
raja tv
Copyright © Pengalamanku.com 2026 - All rights reserved
Copyright © Pengalamanku.com 2026
All rights reserved