hijab
10 Fitur Unik di Smartphone Yang Mungkin Tidak Anda Tahu

10 Fitur Unik di Smartphone Yang Mungkin Tidak Anda Tahu

Admin
21 Jul 2020
Dibaca : 1625x

Smartphone merupakan salah satu teknologi kelas tinggi yang saat ini dibutuhkan oleh banyak orang di seluruh dunia. Selain memiliki fitur yang canggih, smartphone juga memiliki fitur unik yang jarang diketahui oleh penggunanya.

Fitur Unik Yang Dimiliki Smartphone

Mungkin beberapa orang tidak mengetahui jika terdapat bebrapa fitur unik yang ada dalam smartphone. Berikut 10 fitur unik pada smartphone yang menarik untuk Anda ketahui antara lain :

1. Mode Navigasi pada Keyboard iPhone

Bagi para pengguna iPhone, tahukah Anda bahwa terdapat fitur navigasi yang tersembunyi dikeyboardnya? Sistem navigasi ini akan memberikan kemudahan kepada para pengguna untuk memindahkan kursor dan mengirim sms.

2. Fitur Text to Speech

Tahukah Anda bahwa terdapat fitur text to speech pada ponsel yang memungkinkan penggunanya mendengarkan text atau pesan yang diterima? Fitur ini dapat mempermudah Anda mengetahui isi pesan tanpa harus membacanya.

3. Temukan Perangkat Anda

Fitur yang satu ini mungkin sudah tidak terlalu asing bagi sebagian orang. Faktanya, beberapa orang sudah mulai menggunakan fitur Find My Device untuk mencari ponsel atau smartphone yang hilang, menelpon atau menghapus data yang tidak dibutuhkan.

4. Mode Malam

Fitur mode malam saat ini memang sedang trend dikalangan pengguna smartphone. Ponsel android lebih banyak memiliki fitur mode malam dengan mengurangi pancaran cahaya dari layar ponsel. Fitur mode malam dapat membuat mata Anda lebih aman saat mengakses ponsel di kondisi minim cahaya.

5. Screencapture Tanpa Menyentuh Tombol

Ponsel memiliki fitur screencapture tanpa harus menyentuh tombol atau layar. Fitur ini memberikan kemudahan bagi pengguna yang tombol screencapture-nya rusak. Sayangnya, fitur ini hanya terdapat pada ponsel jenis android saja.

6. Menyalakan Guest Mode

Fitur guest mode diaktifkan guna melindungi privasi Anda pada ponsel. Seringkali ada orang iseng yang dengan sengaja membuka dan mengoperasikan ponsel tanpa seizin pemiliknya. Aktifkan mode guest mode guna melindungi privasi Anda.

7. Game Tersembunyi

Bagi Anda pengguna Android 2.3 Gingerbread ke atas, terdapat game tersembunyi yang akan muncul ketika mengklik Android Version di pengaturan.

8. Mengatur Jadwal On-Off

Fitur pengaturan jadwal on-off ini dapat Anda gunakan guna mengurangi frekuensi kecanduan bermain ponsel. Dengan mengaktifkannya, ponsel akan mati dan menyala dengan sendirinya menurut pada jadwal waktu yang Anda tentukan.

9. Mengontrol Komputer Device

Smartphone memiliki fitur remote control yang membuat penggunanya dapat mengontrol komputer bahkan dari jarak jauh sekalipun. Pastikan jaringan internet atau WiFI dari kedua perangkat sudah sinkron.

10. Bertindak sebagai Microphone Komputer

Tidak semua komputer memiliki fitur microphone. Untuk mengatasi hal ini, Anda dapat menggunakan ponsel sebagai penggantinya. Anda dapat merekam atau menangkap suara dengan mudah melalui fitur record yang tersedia.

Demikianlah jajaran fitur unik pada smartphone yang perlu Anda ketahui. Sudah mencoba salah satunya?

Berita Terkait
Baca Juga:
Jenis Pengobatan Kanker Nasofaring yang Perlu Anda Kenali

Kesehatan 5 Jul 2024

Jenis Pengobatan Kanker Nasofaring yang Perlu Anda Kenali

Kanker nasofaring merupakan sejenis kanker yang menyerang pada bagian saluran pernafasan yang berada di belakang hidung dan di atas faring (tenggorokan).

Cara Menyusun Jadwal Latihan Tryout POLRI Pengetahuan Umum Secara Efisien

Pendidikan 8 Mei 2025

Cara Menyusun Jadwal Latihan Tryout POLRI Pengetahuan Umum Secara Efisien

Persiapan yang matang sangat penting bagi calon anggota POLRI yang ingin menghadapi ujian tryout. Tryout POLRI Pengetahuan Umum adalah langkah awal yang harus

Wadah Perjuangan dan Dedikasi Para Pakar Farmasi Indonesia

Pendidikan 29 Jun 2024

Wadah Perjuangan dan Dedikasi Para Pakar Farmasi Indonesia

Ahli Farmasi Indonesia ada sejak di Proklamasikan kemerdekaan Negara Kesatuan Republik Indonesia pada tanggal 17 Agustus 1945, telah berjuang bahu membahu

Analisis Sentimen

Bisnis 28 Apr 2025

Mengapa Twitter Menjadi Platform Utama dalam Analisis Sentimen untuk Bisnis

Dalam era digital saat ini, data dan informasi bergerak dengan sangat cepat, sehingga penting bagi bisnis untuk memahami apa yang dipikirkan oleh pelanggan

Tips Wawancara CASN: Strategi Menjawab Pertanyaan dengan Percaya Diri

Pendidikan 16 Apr 2025

Tips Wawancara CASN: Strategi Menjawab Pertanyaan dengan Percaya Diri

Tips Wawancara CASN (Calon Aparatur Sipil Negara) merupakan tahap penting dalam proses seleksi untuk menjadi pegawai negeri. Dalam wawancara ini, peserta akan

Google

Pendidikan 2 Maret 2025

Bimbel online Terbaik dengan metode adaptive learning

Di era digital saat ini, pendidikan telah bertransformasi dengan pesat, dan salah satu inovasi yang paling signifikan adalah adanya bimbel online Terbaik.

Berita Terpopuler
Berita Terbaru
RajaKomen
Copyright © Pengalamanku.com 2026 - All rights reserved
Copyright © Pengalamanku.com 2026
All rights reserved