
Adiksi merupakan keadaan seseorang yang memiliki ketergantungan yang tidak dapat ditoleransi terhadap suatu benda atau hal. Misalnya ketergantungan terhadap game yang membuat Anda melupakan kegiatan sehari-hari seperti makan, tidur, dan lainnya. Selain itu ketergantungan juga dapat dialami oleh pengguna narkoba.
Setelah mencoba narkoba mereka akan kecanduan dan ingin setiap hari memakai narkoba. Selain itu kecanduan internet yang berbau negatif juga merupakan hal yang berbahaya. Misalnya ketergantungan melihat video porno.
4 langkah menghentikan adiksi negatif
Berada pada suatu keadaan dimana diri Anda terjebak pada ketergantungan atau adiksi terhadap suatu hal memang tidak mudah. Ketergantungan tersebut bisa saja menghambat aktivitas Anda, oleh sebab itu sebaiknya Anda mulai menghentikan ketergantungan atau adiksi tersebut dengan cara :
Anda tidak boleh terlalu overthinking atau terlalu memikirkan keadaan dan terus menyalahkan diri sendiri. Sebaliknya Anda harus tetap tegar dan tidak menyalahkan diri sendiri terhadap keadaan yang Anda alami.
Setelah membangun kepercayaan diri, Anda harus mengevaluasi dirisekaligus mencoba untuk menjadi pribadi yang lebih baik dari sebelumnya.
Setelah itu, Anda harus melakukan langkah sebelumnya secara konsisten dan tidak goyah dengan godaan yang ada. Untuk melakukan hal ini mungkin Anda dapat memotivasi diri sendiri maupun dengan bantuan orang lain. Bantuan dari orang lain bisa berwujud semangat atau mengingatkan Anda untuk tidak kembali ke jalan yang salah.
Selain konsisten Anda juga membutuhkan lingkungan yang memang mendukung keberadaan Anda. Seperti bergaul dengan orang yang memiliki pandangan hidup yang baik. Mencari kegiatan yang membuat sibuk sepanjang hari namun dapat memberi efek yang positif. Seperti berolahraga, membantu orang tua, menjadi relawan, dll.
Kecanduan akan sesuatu memang dapat menyebabkan suatu hal terkesan menjadi negatif. Untuk itu, kita semua perlu mencegah kejadian tersebut terjadi dengan mengikuti langkah-langkah diatas. Kemudian kalian mungkin bisa terhindar dari adiksi negatif.
Penyembuhan ini tergantung kemauan penderita untuk merubah dirinya menjadi lebih baik atau tidak. Selain itu, pola hidup dan faktor lingkungan yang baik dibutuhkan untuk menghindari hal semacam ini. Karena jika sudah ketergantungan dan tidak bisa menghentikannya, dapat membahayakan hingga menyakiti diri sendiri.
Pendidikan 9 Agu 2024
Gagal masuk Perguruan Tinggi Negeri (PTN) mungkin bikin kamu sedih dan kecewa, tapi jangan khawatir! Dunia nggak berhenti di situ, dan masih banyak jalan
Kecantikan 12 Jul 2018
3 Tips Untuk Perawatan Kulit Jerawat
Perawatan kulit jerawat memang gampang-gampang susah apalagi untuk kamu yang baru memasuki usia puber dimana kelenjar minyak sedang ganas-ganasnya atau kamu
Tips 20 Maret 2025
Latihan Soal TOEFL Online: Simulasi Ujian dengan Skor Instan
Dalam dunia pendidikan internasional, nilai TOEFL (Test of English as a Foreign Language) seringkali menjadi salah satu syarat penting, terutama bagi mereka
Pendidikan 19 Apr 2025
Daya Tampung CPNS 2026: Apa yang Harus Kamu Ketahui Sebelum Mendaftar?
Pendaftaran CPNS (Calon Pegawai Negeri Sipil) merupakan momen yang ditunggu-tunggu oleh banyak orang yang ingin berkarir di instansi pemerintah. Dalam
Gaya Hidup 11 Nov 2021
Buat Kalian Yang Suka Mager Ketahui Penyebabnya Yuk
Istilah mager dan baper sudah tidak asing lagi dalam bahasa gaul saat ini. Di tiap zaman selalu ada bahasa gaul yang populer. Bahasa gaul ini banyak digunakan
Bisnis 10 Jun 2025
Meningkatkan Visibilitas Bisnis MLM Dengan RajaBacklink.com
Dalam era digital saat ini, promosi website bisnis MLM menjadi langkah yang sangat penting untuk menarik perhatian pelanggan dan meningkatkan penjualan. Banyak