rajaseo
Beberapa Faktor Penyebab Diabetes Melitus

Beberapa Faktor Penyebab Diabetes Melitus

Admin
19 Sep 2017
Dibaca : 1856x

Beberapa Faktor Penyebab Diabetes Melitus - Mungkin sudah sering mendengar mengenai penyakit diabetes melitus atau dikenal juga dengan penyakit kencing manis. Di Indonesia sendiri menurut WHO, jumlah penderitanya mencapai hampir 10 juta orang. Dan angka ini terus meningkat setiap tahunnya.

Penyakit diabetes melitus dapat terjadi karena beberapa faktor pencetus, yaitu :

1.Kurang berolahraga atau kurang beraktivitas

Di era sekarang ini, banyak orang yang tidak melakukan olahraga walaupun dianjurkan agar tubuh tetap sehat. Akibat dari tindakan ini dapat terjadi efek berupa obesitas sehingga menjadi pemicu terkena penyakit diabetes melitus.

2.Kelenjar pankreas terinfeksi

Ketika terjadi infeksi pada kelenjar pankreas yang memproduksi insulin maka pankreas tidak dapat lagi memproduksi hormon insulin dengan baik sehingga terkena penyakit diabetes melitus.

3.Pola makan yang tidak sehat

Akibat dari konsumsi makanan yang mengandung kadar gula yang tinggi dapat memicu seseorang terkena diabetes melitus.

Di samping beberapa hal yang telah disebutkan di atas, ada beberapa faktor lainnya yang menyebabkan seseorang terkena diabetes melitus, yaitu :

Seseorang terkena penyakit diabetes melitus setelah melalui beberapa tahap seperti masuk tahap pre diabetes kemudian melakukan pemeriksaan kadar gula darah secara teratur dapat menjadi usaha pencegahan yang baik. Berikut ini beberapa tips untuk mencegah terjadinya diabetes melitus.

  • Kurangi kebiasaan buruk merokok
  • Melakukan diet bila berat badan berlebih
  • Membatasi konsumsi daging merah
  • Tidak terlalu sering konsumsi minuman yang manis
  • Secara rutin berolahraga
  • Membatasi makanan yang diolah dengan cara digoreng
  • Konsumsi obat herbal diabetes melitus

     

Berita Terkait
Baca Juga:
DLH dan Tanggung Jawab Kita Bersama terhadap Lingkungan

Tips 20 Agu 2025

DLH dan Tanggung Jawab Kita Bersama terhadap Lingkungan

Lingkungan hidup adalah warisan berharga yang harus kita jaga bersama. Dalam beberapa tahun terakhir, persoalan lingkungan menjadi isu krusial yang memerlukan

Stop Cape Dan Ribet Soal Pindahan! Atasi Dengan Layanan Jasa Pindahan Profesional

Tips 27 Agu 2021

Stop Cape Dan Ribet Soal Pindahan! Atasi Dengan Layanan Jasa Pindahan Profesional

Pengalaman pindah rumah bagi sebagian orang merupakan pengalaman yang melelahkan dan terkadang bisa membuat stress. Mengapa? hal tersebut karena meskipun pada

Konten Jadi Rame Serta Engagement Naik, Gunakan Jasa Like

Bisnis 12 Apr 2025

Konten Kurang Dilirik? Gunakan Jasa Like Profesional Sekarang!

Dalam dunia digital yang semakin kompetitif, hanya menghasilkan konten berkualitas tinggi tidak cukup untuk menarik perhatian audiens. Banyak pembuat konten

Inilah Beberapa Penyebab Ruam Popok pada Buah Hati

Tips 27 Okt 2022

Inilah Beberapa Penyebab Ruam Popok pada Buah Hati

Memilih merk pampers sangat penting karena ini berkaitan dengan kualitasnya. Sedangkan, kualitas yang baik, dari bahan sampai daya serap akan berpengaruh pada

Amalan bagi Perempuan Haid untuk Raih Pahala di Bulan Ramadan

Tips 28 Maret 2023

Amalan bagi Perempuan Haid untuk Raih Pahala di Bulan Ramadan

Saat sedang haid di bulan Ramadan, kadang ada perasaan sedih yang muncul karena tak bisa mendapat pahala dari ibadah puasa dan salat. Meskipun

Sikap Mandiri Perempuan yang Bikin Pria Jatuh Cinta

Tips 20 Jun 2023

Sikap Mandiri Perempuan yang Bikin Pria Jatuh Cinta

Seorang pria bisa jatuh cinta padamu karena jiwa mandirimu yang tinggi. Kemandirianmu bisa membuatmu tampak lebih karismatik dan mempesona. Tak hanya

Berita Terpopuler
Berita Terbaru
Hijab
Copyright © Pengalamanku.com 2025 - All rights reserved
Copyright © Pengalamanku.com 2025
All rights reserved