RajaKomen
buah naga

Manfaat Buah Naga Untuk Kesehatan Tubuh

Admin
12 Des 2017
Dibaca : 1743x

Manfaat Buah Naga Untuk Kesehatan Tubuh - Buah naga memiliki manfaat yang sangat besar bagi kesehatan. Kandungan fosfor dan kalsium tinggi dan sangat baik untuk menjaga tulang dan gigi. Buah ini bisa menurunkan kadar kolesterol dan bisa mencegah diabetes dan kanker.

Buah naga memiliki kandungan nutrisi yang lengkap, mampu meningkatkan kesehatan kulit dan mencegah masalah kulit seperti jerawat dan kulit kering. Selain itu buah naga memiliki� manfaat seperti:

  • Merawat Kesehatan Mata

Tidak hanya Vitamin A yang dibutuhkan untuk menjaga mata agar tetap sehat. Karoten yang terdapat di dalam buah naga juga sangat bermanfaat untuk mata bila dikonsumsi.

  • Menurunkan Kadar Kolesterol

Selain Vitamin B2 dan B1 buah naga juga banyak menyimpan Vitamin B3 yang jika dikonsumsi secara teratur dapat menurunkan kolesterol dalam darah secara efektif. Kolesterol yang berlebihan juga sangat tidak baik bagi kelangsungan hidup anda.

  • Meningkatkan Kekebalan Tubuh

Vitamin C yang tergantung didalam buah naga cukup tinggi itulah sebabnya mengapa buah ini sangat baik dikonsumsi oleh anak dalam masa pertumbuhan. Bila anda sering terkena flu khususnya disaat perubahan musim yang tidak menentu seperti sekarang ini sebaiknya konsumsilah buah naga atau jus buah naga teratur setiap hari.

  • Mengatasi Serangan Radikal Bebas

Buah Naga atau jus buah naga memiliki senyawa antioksidan yang dihasilkan pada kandungan vitamin C yang tinggi. Senyawa antioksidan ini sangat berguna untuk mengatasi serangan radikal bebas yang bisa mencegah pertumbuhan sel kanker pada tubuh.

Jus buah naga sangat bermanfaat bagi kesehatan tubuh, untuk Anda yang memiliki masalah kolesterol tinggi Anda dapat mengkonsumsi jus Dragon Noni, karena Dragon Noni adalah obat herbal anti kolesterol paling manjur dan berkhasiat tinggi karena terbuat dari dua bahan alami yang sangat terkenal khasiatnya yakni buah naga dan buah mengkudu.

Dragon noni juga berkhasiat untuk mengobati penyakit-penyakit berbahaya seperti� Jantung, stroke, diabetes, asam urat, asma, maag, kanker, wasir, kanker usus dan sebagainya.

 

Berita Terkait
Baca Juga:
Tempat Wisata Keluarga di Kuningan, Jawa Barat - Cibulan Ikan Dewa

Obyek Wisata 13 Feb 2017

Tempat Wisata Keluarga di Kuningan, Jawa Barat - Cibulan Ikan Dewa

[caption id="attachment_90" align="aligncenter" width="487"] Cibulan Kuningan[/caption] Tempat Wisata Keluarga di Kuningan,

pesantren Al Masoem

Pendidikan 6 Feb 2024

Sekolah Islam yang Mengikuti Zaman? Seperti apa?

Semakin berkembang zaman semakin anak memiliki sifat dan sikap yang berbeda dibandingkan generasi generasi sebelumnya. Memang betul bahkan di luar negeri sana

Peran PAFI Kabupaten Kapuas Hulu kepada Masyarakat

Kesehatan 5 Nov 2024

Peran PAFI Kabupaten Kapuas Hulu kepada Masyarakat

Persatuan Ahli Farmasi Indonesia (PAFI) merupakan organisasi profesi yang memiliki peran penting dalam pengembangan bidang farmasi di Indonesia, termasuk di

Apa Saja Peluang Karir dari Program Studi Teknik Sipil Paling Diminati?

Pendidikan 15 Maret 2025

Apa Saja Peluang Karir dari Program Studi Teknik Sipil Paling Diminati?

Program Studi Teknik Sipil Paling Diminati merupakan salah satu jurusan yang menawarkan beragam peluang karir menjanjikan di dunia profesional. Lulusan teknik

Cara Meningkatkan Pengunjung Blog Secara Signifikan

Tips 19 Jul 2024

Cara Meningkatkan Pengunjung Blog Secara Signifikan

Pengunjung Blog merupakan salah satu aspek penting dalam dunia blogging. Bagi seorang blogger, meningkatkan jumlah pengunjung adalah tujuan utama untuk menarik

Waspada Dengan penyakit Vertigo

Kesehatan 22 Sep 2021

Waspada Dengan penyakit Vertigo

Penyakit vertigo yaitu kondisi yang membuat penderitanya merasa pusing hingga merasa dirinya bahkan sekelilingnya berputar. Dan pada tiap penderita dapat

Berita Terpopuler
Berita Terbaru
RajaKomen
Copyright © Pengalamanku.com 2026 - All rights reserved
Copyright © Pengalamanku.com 2026
All rights reserved