Raja TV
Berikut Ini Bahan Alami Untuk Mengatasi Rambut Rontok

Berikut Ini Bahan Alami Untuk Mengatasi Rambut Rontok

Admin
24 Agu 2021
Dibaca : 1834x

Mengalami rambut rontok yang tidak juga membaik? Dan anda sudah melakukan berbagai upaya untk mengatasi hal tersebut? Seperti mengganti sampo, menggunakan vitamin rambut, rutin memakai masker hingga hair spa namun belum membuahkan hasil? Ternyata salah satu solusinya yaitu dengan mengganti makanan yang dikonsumsi. Berikut ini adalah beberaoa makanan yang dapat membantu untuk menutrisi rambut rontok, di antaranya adalah :

  • Bayam

Di dalam sayuran bayam terkandung omega 3 yang memiliki fungsi sebagai kondisioner alami bagi rambut. Selain itu juga mengandung kalium, magnesium, kalsium yang dapat menjaga kekuatan serta kesehatan rambut.

  • Biji bunga matahari

Pada biji bunga matahari terdapat vitamin B5 serta asam lemaknya dapat menjadi minyak untuk diusapkan pada kulit kepala. Dengan pemakaian yang teratur dapat meningkatkan pertumbuhan rmabut yang gampang rontok. 

  • Buah bit

Buah bit sangat cocok dijadikan jus untuk meningkatkan sirkulasi darah pada tubuh serta bisa memberi nutrisi pada rambut.

  • Oatmeal

Ternyata selain dikonsumsi seperti biasa, oatmeal pun dapat dimanfaatkan sebagai moisturizer dengan menambahkan sedikit air atau minyak zaitu. Penggunaan secara rutin dapat mengurangi terjadinya kerontokan pada rambut.

  • Ayam

Daging ayam mengandung asam arakidonat yang dapat merangsang pertumbuhan pada rambut agar menjadi lebih tebal dan indah.

  • Paprika merah

Di dalam paprika merah mengandung vitamin C yang sangat efektif untuk mencegah rambut patah. Selain itu juga mengandung zat besi yang dapat membantu untuk meningkatkan oksigen fokikel rambut.

Mudah bukan untuk mengatasi masalah rambut rontok? Nah jangan berputus asa dulu ya. Semoga ulasan di atas dapat bermanfaat dalam mengatasi rambut rontok anda.

Berita Terkait
Baca Juga:
Nikmati Keseruan Healing di Alam Terbuka dengan Kamar Cabin Berteknologi Kekinian

Obyek Wisata 20 Jun 2023

Nikmati Keseruan Healing di Alam Terbuka dengan Kamar Cabin Berteknologi Kekinian

Kebanyakan orang menginginkan untukmenikmati liburan ke alam bebas ketika merasakan stres akan rutinitas sehari-hari. Meskipun hanya sebentar namun menyatu

Strategi Sukses Bisnis Parfum dengan Cara Maklon

Bisnis 25 Mei 2024

Strategi Sukses Bisnis Parfum dengan Cara Maklon

Industri parfum global telah menunjukkan pertumbuhan yang signifikan selama beberapa tahun terakhir. Permintaan yang terus meningkat untuk produk wewangian,

Apa Itu Tes TOEFL dan Mengapa Penting untuk Karier Anda

Pendidikan 27 Maret 2025

Apa Itu Tes TOEFL dan Mengapa Penting untuk Karier Anda

Dalam era globalisasi saat ini, kemampuan berbahasa Inggris menjadi sangat penting. Salah satu cara untuk mengukur kemampuan bahasa Inggris seseorang adalah

jasa tambah followers organik

Tips 21 Apr 2025

Rahasia Menambah Followers Instagram Secara Organik Tanpa Beli Bot!

Instagram merupakan salah satu platform media sosial terbesar di dunia, dan memiliki banyak pengguna aktif yang berpotensi menjadi pengikut setia akun Anda.

DoCare Makeup Remover Produk Praktis Dan Terbaik

Pengalaman 14 Jul 2021

DoCare Makeup Remover Produk Praktis Dan Terbaik

Salah satu produk kecantikan yang penting dan tidak boleh terlupakan bagi wanita adalah makeup remover. Hampir setiap wanita menggunakan kosmetik ketika

Google

Tips 7 Maret 2025

Strategi Ampuh Lulus Tes Masuk IPDN Tahun 2026

Menjadi seorang calon pegawai negeri sipil (CPNS) di Indonesia tidaklah mudah. Salah satu jalur yang dipilih banyak orang adalah melalui Institut Pemerintahan

Berita Terpopuler
Berita Terbaru
RajaKomen
Copyright © Pengalamanku.com 2026 - All rights reserved
Copyright © Pengalamanku.com 2026
All rights reserved