RF
Manfaat Air Cucian Beras untuk Kulit Wajah

Manfaat Air Cucian Beras untuk Kulit Wajah

Admin
28 Sep 2018
Dibaca : 2026x

Manfaat Air Cucian Beras untuk Kulit Wajah.Di beberapa negara tertentu nasi adalah merupakan makanan pokok sehari hari yang di makan,di mana nasi adalah berasal dari beras.Nah tahukan Anda jika air cucian beras ini sangat bermanfaat untuk kecantikan wajah anda. 

Berikut adalah beberapa manfaat dari air cucian beras di antaranya adalah:

1.Bisa Untuk Memudarkan Flek Hitam

Banyak wanita yang berusaha menghilangkan flek di wajahnya dengan menggunakan kosmetik yang justru bisa saja membahayakan kulit wajah.Bukan nya malah mencerahkan penggunaan krim wajah bisa menyebabkan seseorang terkena penyakit kanker.

 

2. Air cucian beras bisa untuk membersihkan wajah 

Caranya ambil beras satu gelas kemudian bilas beras dengan air sampai 3 kali dan anda bisa menggunakan air cucian beras yang ke tiga sebagai cuci muka sambil memijat lembut wajah dan diamkan sampai kering.Lakukan hal ini minimal 2 kali sehari maka wajah akan lebih cerah , bersih dan lembab sehat.

 

3.Air cucian beras sebagai penghilang jerawat

Air cucian beras sangat efektif untuk menghilangkan bintik bintik hitam dan jerawat membandel.Juga sangat ampuh untuk membersihkan bekas jerawat sehingga wajah tetap bersih dan sehat karena dengan rajin menggunakan air cucian beras untuk mencuci wajah makan wabah jerawat pun akan pergi dan bisa mengencangkan pori pori sehingga mengurangi kemungkinan timbulnya kembali jerawat di wajah.

 

4.Air cucian beras bisa memutihkan wajah 

Beras memang memiliki zat alami yang bisa memutihkan wajah secara alami dan mempunyai khasiat yang hampir sama dengan susu.

Untuk mendapatkan hasil maksimal pada wajah , gunakan cara ini setidaknya 3 kali dalam seminggu.

 

Berita Terkait
Baca Juga:
Songsong Masa Depan yang Lebih Baik dengan Mengikuti Kuliah Online di Future Skills

Pendidikan 14 Jul 2023

Songsong Masa Depan yang Lebih Baik dengan Mengikuti Kuliah Online di Future Skills

Setiap orang tentunya memiliki keinginan untuk mengembangkan potensinya secara akademik maupun non akademik. Dan salah satu cara yang saat ini banyak ditempuh

Google

Pendidikan 7 Jun 2025

Tryout Online Persiapan Perekam Medis 2025: Soal Terbaru dan Kunci Jawaban Lengkap untuk Meningkatkan Peluang Lulus Ujian

Dalam dunia pendidikan saat ini, persiapan yang matang sangat penting untuk mencapai kesuksesan, terutama bagi calon perekam medis. Tryout online persiapan

Raih Skor Maksimal Lewat Tryout Online Ujian Mandiri PTN 2025 dengan Pembahasan

Pendidikan 11 Mei 2025

Raih Skor Maksimal Lewat Tryout Online Ujian Mandiri PTN 2025 dengan Pembahasan

Persaingan masuk Perguruan Tinggi Negeri (PTN) di Indonesia semakin ketat setiap tahunnya. Ujian Mandiri PTN 2025 menjadi salah satu jalur favorit bagi calon

Google

Pendidikan 9 Apr 2025

Mengenal Lebih Dekat Program Studi di IPDN

Institut Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN) merupakan lembaga pendidikan tinggi yang berfokus pada pengembangan sumber daya manusia di bidang pemerintahan.

Ciptakan Lampu Otomatis Dengan Lampu LED Meval Photo Sensor

Gaya Hidup 10 Agu 2021

Ciptakan Lampu Otomatis Dengan Lampu LED Meval Photo Sensor

Bagi Anda yang setiap hari berangkat pagi dan pulang sudah malam, mungkin sering merasakan hal ini. Apalagi jika anda adalah orang pertama yang pulang atau

Profil Haeny Relawati Rini Widyastuti

Tips 6 Jun 2025

Mengenal Profil Haeny Relawati Rini Widyastuti (Golkar) Daerah Pemilihan Jawa Timur IX

Di tengah dinamika politik Indonesia, nama Haeny Relawati Rini Widyastuti mencuat sebagai salah satu tokoh yang menarik perhatian publik. Sebagai perwakilan

Berita Terpopuler
Berita Terbaru
RajaKomen
Copyright © Pengalamanku.com 2026 - All rights reserved
Copyright © Pengalamanku.com 2026
All rights reserved