RajaKomen
Resep Acar Lobak Wortel Asam Manis Segar

Resep Acar Lobak Wortel Asam Manis Segar

Admin
7 Nov 2024
Dibaca : 438x

Acar bisa dibaut dari banyak bahan, beberapa di antaranya dari lobak dan wortel untuk disajikan sebagai pendamping makanan-makanan bersantan dan berminyak seperti nasi goreng, mie goreng, gulai kambing, nasi kebuli dan lain sebagainya. Cara membuatnya juga mudah, hanya butuh bahan-bahan sederhana. Ini dia  resep acar lobak dan wortel yang manis, asam segar.

Bahan :

1 buah lobak
1 buah wortel
3 siung bawang merah
4 sdm cuka
4 sdm gula pasir
1/2 sdt garam
300 ml air

Cara membuat :

1.Kupas dan iris tipis korek api wortel dan lobak. Cuci bersih.
2.Potong-potong bawang merah.
3.Masukkan air, cuka, gula dan garam ke dalam panci, didihkan. 
4.Masukkan wortel, lobak dan bawang merah.
5.Rebus sebentar, sekitar 1 menit. Angkat dan biarkan dingin.
6.Jika sudah benar-benar dingin, masukkan acar lobak wortel ke dalam stoples tertutup.

Simpan dalam kulkas, biarkan selama semalam. Sajikan acar lobak wortel yang rasanya asam segar.

Berita Terkait
Baca Juga:
Latihan Listening TOEFL: Cara Membedakan Bunyi Mirip dalam Bahasa Inggris

Pendidikan 20 Maret 2025

Latihan Listening TOEFL: Cara Membedakan Bunyi Mirip dalam Bahasa Inggris

Latihan Listening TOEFL adalah salah satu aspek penting yang perlu diperhatikan oleh peserta ujian. Dalam sesi listening, peserta dihadapkan pada berbagai

Contoh Soal Tryout POLRI: Simulasi Ujian Masuk POLRI Sistem CAT

Pendidikan 10 Mei 2025

Contoh Soal Tryout POLRI: Simulasi Ujian Masuk POLRI Sistem CAT

Menjadi anggota Kepolisian Republik Indonesia (POLRI) adalah impian banyak orang. Namun, untuk dapat memasuki institusi ini, calon anggota harus melalui

Strategi Efektif untuk Kampanye Lingkungan Hidup di Media Sosial

Tips 15 Apr 2025

Strategi Efektif untuk Kampanye Lingkungan Hidup di Media Sosial

Dalam era digital saat ini, media sosial telah menjadi alat yang sangat efektif untuk meningkatkan kesadaran dan mendukung kampanye lingkungan hidup. Dengan

Sikap yang Membuat Cinta Sejati Hadir di Hidupmu

Tips 9 Maret 2024

Sikap yang Membuat Cinta Sejati Hadir di Hidupmu

Cinta adalah salah satu anugerah terindah dalam kehidupan manusia. Bagi sebagian orang, mencapai cinta sejati bisa menjadi perjalanan yang penuh dengan

Manfaat Jasa Digital Printing Bagi Pelaku Usaha

Tips 27 Sep 2023

Manfaat Jasa Digital Printing Bagi Pelaku Usaha

Di tengah perkembangan teknologi printing yang sudah semakin maju seperti sekarang ini, ternyata masih ada sebagian orang yang belum tahu mengenai apa saja

Google

Pendidikan 13 Mei 2025

Kuota CPNS 2026 Resmi Diumumkan: Ini Formasi Terbanyak dan Instansi Favorit yang Wajib Kamu Tahu

Pemerintah Republik Indonesia baru saja mengumumkan kuota CPNS 2026 terbaru, memberikan harapan bagi jutaan calon pelamar yang ingin berkarir di instansi

Berita Terpopuler
Berita Terbaru
RajaKomen
Copyright © Pengalamanku.com 2026 - All rights reserved
Copyright © Pengalamanku.com 2026
All rights reserved