rajaseo
Resep Tekwan Udang Ekonomis

Resep Tekwan Udang Ekonomis

Admin
4 Jul 2024
Dibaca : 510x

Jika Anda termasuk pada salah satu pecinta makanan khas Palembang, pasti sudah tidak asing lagi dengan tekwan. Nama tekwan merupakan singkatan dari berkotek samo kawan yang artinya mengobrol dengan teman. Makanan ini biasanya terbuat dari campuran ikan atau udang dan tepung tapioka.

Nah, tentu saja Anda bisa membuat makanan lezat ini sendiri di rumah. Penasaran, bagaimana cara membuatnya? Yuk, simak selengkapnya di bawah ini.

Bahan:

250 gr udang yang sudah dihaluskan
80 ml air
150 gr stepung tapioka
Garam dan penyedap secukupnya

Bahan kuah:

Air secukupnya
4 siung bawang putih halus, lalu ditumis kepala udang secukupnya
Bengkoang potong korek api
Jamur kuping, rebus sebentar, cuci bersih, dan potong-potong
Seledri
Garam, penyedap, dan lada

Cara Membuat:

1.Haluskan udang menggunakan chopper hingga halus.
2.Uleni udang sambil diremas sampai kenyal tanpa pakai putih telur atau bisa tambahkan air sedikit demi sedikit.
3.Masukkan garam dan penyedap, aduk lagi baru masukkan sagu sedikit demi sedikit.
4.Setelah bahan tercampur rata, cemplungkan bahan ke air mendidih.
5.Setelah mengapung, angkat.
6.Untuk membuat kuah, didihkan air, masukkan tumisan bawang putih, tambahkan udang dan bengkoang.
7.Setelah bengkoang mulai lembut masukkan jamur kuping, tambahkan tekwan, garam, lada, dan penyedap.
8.Setelah matang, beri seledri dan bawang goreng.
9.Sajikan. Bila suka tambahkan kecap manis dan sambal cabai juga jeruk kunci.

Nah, berikut tadi bahan dan cara membuat tekwan udang yang ekonomis, selamat mencoba dan semoga suka!

Berita Terkait
Baca Juga:
Tim Nasional Indonesia Batal Mengikuti Piala AFF U-23

Gaya Hidup 11 Feb 2022

Tim Nasional Indonesia Batal Mengikuti Piala AFF U-23

Kabar mengejutkan datang dari Tim Nasional Indonesia U-23. Garuda Muda resmi menarik diri dari turnamen Piala AFF U-23 di Kamboja. Ajang ini rencananya digelar

Banyak Orang Salah Kaprah! Inilah Fakta Sebenarnya tentang Tes Online IQ

Pendidikan 23 Maret 2025

Banyak Orang Salah Kaprah! Inilah Fakta Sebenarnya tentang Tes Online IQ

Di era digital saat ini, tes online IQ menjadi semakin populer sebagai cara untuk mengukur kecerdasan seseorang. Namun, banyak orang yang masih terjebak dalam

jasa backlink

Tips 20 Mei 2024

Jasa Backlink Terbaik di Indonesia untuk Menaikkan Ranking Google

Jasa backlink telah menjadi solusi efektif bagi pemilik website dan pemilik bisnis online untuk meningkatkan peringkat mereka di halaman hasil mesin pencari.

Review Honda Beat Deluxe, Pilihan Skutik Irit yang Banyak Diburu di OLXMobbi dan OLX

Tips 13 Des 2025

Review Honda Beat Deluxe, Pilihan Skutik Irit yang Banyak Diburu di OLXMobbi dan OLX

Honda Beat Deluxe menjadi salah satu varian skutik yang paling populer di Indonesia. Bukan hanya karena tampilannya yang modern, tetapi juga karena fitur

Google

Tips 15 Maret 2025

Cara Masuk Jurusan Ilmu Komunikasi: Jalur SNBP, SNBT, dan Mandiri

Cara Masuk Jurusan Ilmu Komunikasi di Indonesia, Jurusan Ilmu Komunikasi menjadi salah satu program studi yang banyak diminati di Indonesia. Tidak hanya

Peran AI dalam SEO: Apakah AI Bisa Menggantikan Strategi SEO Manual?

Tips 17 Maret 2025

Peran AI dalam SEO: Apakah AI Bisa Menggantikan Strategi SEO Manual?

Dalam era digital yang terus berkembang, penggunaan teknologi canggih seperti Kecerdasan Buatan atau AI semakin meluas dalam berbagai sektor, termasuk di dunia

Berita Terpopuler
Berita Terbaru
RajaKomen
Copyright © Pengalamanku.com 2026 - All rights reserved
Copyright © Pengalamanku.com 2026
All rights reserved