RajaKomen
Sarapan yang Sehat untuk Anak Anak

Sarapan yang Sehat untuk Anak Anak

Admin
8 Agu 2018
Dibaca : 1262x

Sarapan yang Sehat untuk Anak Anak. Sarapan adalah asupan yang sangat di butuhkan untuk sistem metabolisme tubuh dalam mebakar kalori. Dengan sarapan juga bisa menghasilkan energi yang memang sangat di butuhkan oleh tubuh guna menunjang aktifitas anak baik di sekolah maupun di rumah. Konsentrasi anak akan bisa lebih fokus dengan mendapatkan sarapan yang baik sebagai penunjang konsentrasi nya dalam belajar.

 

Berikut adalah tips agar sarapan anak memiliki banyak nutrisi :

1. Pilihlah makanan yang terbuat dari bahan bahan sayuran dan biji bijian atau kacang kacangan.

2. Berikan lah susu rendah lemak dan protein ke anak sebagai bekal di sekolah atau sarapan paginya.

3.Berikan seseklai menu telur karena telur mengandung protein yang dapat membantu anak anak jadi lebih mudah dalam berkonsentrasi.

4.Yogurt juga bisa di jadikan pilihan untuk bekal anak , yogurt memiliki fungsi yang sangat penting untuk otak untuk membantu daya tangkap anak dalam mengirimkan dan menerima infomasi .

5.Ikan laut juga menjadi sumber vitamin D yang sangat di butuhkan untuk meningkatkan kecerdasan anak .

6. Sereal dan gandum .

Pemberian oatmeal atau sereal gandum juga merupakan sarapan yang tepat untuk anak , karena mengandung protein serat yang bisa menjaga kesehatan jantung dan otak.

7.Buah apel

Apel merupakan buah yang mempunyai antioksidan tinggi yang sangat baik bagi kesehatan anak.

8.Kafein coklat

kafein yang terdapat di dlam coklat juga bisa meningkatkan energi anak .

9.Makanan manis.

Kandungan kadar gula dalam karbohidrat nasi juga bisa membantu memberikan energi kepada anak. dengan jumlah yang normal.

Oke mam demikian kutipan dan tips sarapan sehat yang bisa di bawa oleh anak anak baik untuk bekal di sekolah ataupun untuk sarapan pagi di rumah sebelum memulai aktifitas sehari hari.

 

 

 

 

 

Baca Juga:
Tips dan Trik Tryout BUMN: Strategi Efektif Menguasai Soal Numerik dan Verbal

Pendidikan 28 Apr 2025

Tips dan Trik Tryout BUMN: Strategi Efektif Menguasai Soal Numerik dan Verbal

Menghadapi tryout BUMN (Badan Usaha Milik Negara) bisa menjadi tantangan yang cukup besar, terutama bagi para calon pelamar yang ingin mendapatkan posisi di

Kombinasi Website Belajar TOEFL dan Aplikasi Penunjang

Pendidikan 15 Apr 2025

Kombinasi Website Belajar TOEFL dan Aplikasi Penunjang

Tingginya permintaan akan penguasaan bahasa Inggris menjadikan tes TOEFL (Test of English as a Foreign Language) sebagai syarat penting bagi banyak orang,

Beberapa Faktor Penyebab Diabetes Melitus

Pengalaman 19 Sep 2017

Beberapa Faktor Penyebab Diabetes Melitus

Beberapa Faktor Penyebab Diabetes Melitus - Mungkin sudah sering mendengar mengenai penyakit diabetes melitus atau dikenal juga dengan penyakit kencing manis.

Manfaat Membuat Bullet Journal

Tips 12 Jan 2022

Manfaat Membuat Bullet Journal

Bullet journal atau Bujo adalah sebutan untuk catatan manual yang dibentuk dengan semenarik mungkin. Bujo, bisa dibuat pada buku harian ataupun agenda. Bullet

Manfaat Menggunakan Jasa Cuci Sofa Profesional

Gaya Hidup 9 Jun 2023

Manfaat Menggunakan Jasa Cuci Sofa Profesional

Dalam rangka menjaga kebersihan sofa merupakan hal yang sangat penting. Keran selain bisa menambah umur sofa bertahan lebih lama, sofa juga terjaga dari tempat

Berbagai Manfaat Kesehatan Dengan Terpenuhinya Zat Besi Dalam Tubuh

Kesehatan 8 Okt 2021

Berbagai Manfaat Kesehatan Dengan Terpenuhinya Zat Besi Dalam Tubuh

Zat besi adalah salah satu mineral yang dapat melakukan banyak hal di dalam tubuh. Dan manfaatnya bagi tubuh di antaranya adalah membantu tubuh agar tidak

Berita Terpopuler
Berita Terbaru
RajaKomen
Copyright © Pengalamanku.com 2025 - All rights reserved
Copyright © Pengalamanku.com 2025
All rights reserved