
Olahraga adalah aktivitas yang penting untuk dilakukan. Ini mengingat bahwa olahraga memiliki segudang manfaat buat kesehatan. Namun saat melakukan olahraga sebaiknya jangan asal olahraga. Para ahli menyarankan agar kita senantiasa hati-hati dalam berolahraga. Kita juga disarankan untuk selalu melakukan pemanasan sebelum olahraga.
Pemanasan sebelum olahraga sangat penting untuk dilakukan. Anggota Perhimpunan Dokter Spesialis Kedokteran Olahraga (PDSKO) Andi Kurniawan. Beliau mengungkapkan jika olahraga adalah hal yang tak boleh dilewatkan sebelum olahraga. Kenapa demikian?
Manfaat Pemanasan Sebelum Olahraga
Pemanasan penting dilakukan dengan alasan agar tubuh terhindar dari risiko cidera selama olahraga. Pemanasan ini juga bermanfaat untuk menyiapkan tubuh secara maksimal sebelum melakukan aktivitas yang cukup berat seperti halnya olahraga.
Warming up ditujukan untuk menyiapkan tubuh sebelum berolahraga serta menaikkan suhu tubuh. Setelah melakukan pemanasan 5 hingga 10 menit, ini bisa diikuti dengan peregangan, baru kemudian bisa dilanjutkan dengan olahraga.
Para ahli mengungkapkan jika pemanasan dan olahraga sebaiknya dijadikan sebagai gaya hidup. Ini mengingat bahwa olahraga memiliki segudang manfaat buat kesehatan fisik pun kesehatan psikis. Orang-orang yang rajin olahraga tak hanya sehat secara fisik tetapi juga memungkinkan lebih sehat secara psikis dan terhindar dari berbagai masalah mental terutama saat usianya semakin senja.
Selain Pemanasan, Pendinginan Tak Kalah Penting
Sebagai bagian dari olahraga, pendinginan atau cooling down juga penting untuk dilakukan. Ini bermanfaat untuk menurunkan denyut jantung dan suhu tubuh setelah olahraga. Cooling down juga membantu kita untuk merasa lebih nyaman dan tenang setelah berolahraga.
Itulah sekian alasan mengenai pentingnya pemanasan juga pendinginan saat olahraga. Semoga informasi ini bermanfaat dan pastikan kamu rutin olahraga sebagai salah satu gaya hidup sehat sehari-hari.
Pendidikan 20 Okt 2025
Siap Jadi Entrepreneur Pangan? Kuliah Pertanian di Universitas Ma’soem
Mencetak Generasi Akuntan Digital Berjiwa Entrepreneur: Program D3 Komputerisasi Akuntansi Universitas Ma'soem Di era digital yang bergerak cepat ini,
Kecantikan 9 Nov 2025
Penyebab Bopeng yang Bikin Tak Percaya Diri Serta Cara Mengatasinya
Bopeng, atau yang sering disebut sebagai bekas jerawat, merupakan kondisi kulit yang ditandai dengan adanya lekukan atau cekungan pada permukaan kulit. Bopeng
Tips 1 Maret 2025
Strategi Viral Tingkatkan Konversi Penjualan di Media Sosial
Di era digital saat ini, media sosial telah menjadi salah satu platform utama untuk menjangkau konsumen. Dengan jutaan pengguna aktif, potensi untuk
Tips 26 Mei 2025
Konten Visual Rental Mobil yang Memikat di Medsos: Tips Wajib
Di era digital saat ini, keberadaan media sosial (sosmed) menjadi salah satu alat pemasaran yang sangat penting bagi bisnis, terutama bisnis rental mobil.
Gaya Hidup 14 Jul 2020
Ayo Intip 8 Furniture Online yang Bisa Dibeli Online
Furniture online kini dijual di berbagai toko online. Menawarkan kemudahan transaksi dengan barang sampai dalam keadaan aman dan tidak cacat. Berbagai desain
Pendidikan 16 Apr 2025
Mau Jadi Polisi? Cek Syarat Tinggi Badan POLRI 2026 yang Wajib Dipenuhi!
Menjadi anggota Kepolisian Negara Republik Indonesia (POLRI) merupakan impian bagi banyak orang. Tak hanya memberikan kesempatan untuk berkontribusi kepada