RajaKomen
Bahan Alami Sebagai Obat Kolesterol Untuk Remaja

Bahan Alami Sebagai Obat Kolesterol Untuk Remaja

Admin
15 Maret 2022
Dibaca : 1110x

Pola makan dan diet yang salah biasanya dapat menyebabkan kolesterol tinggi. Banyak orang terutama pada usia pertengahan dan orang lanjut usia merasa kaget ketika mengetahui kadar kolesterol yang cukup tinggi. Sebenarnya kondisi ini memang terjadi akibat pola kebiasaan makan yang banyak mengandung lemak jenuh. Penyakit komplikasi seperti jantung, stroke, tekanan darah tinggi dan diabetes adalah hal yang paling berbahaya dari kolesterol tinggi. Tentu saja salah satu cara untuk menghindari semua penyakit akibat kolesterol tinggi adalah mengendalikan kolesterol itu sendiri. Berikut ini merupakan makanan atau obat kolesterol untuk remaja.

Makan Apel Setiap Hari

Jika Anda sedang memiliki target untuk menurunkan kolesterol maka cobalah untuk makan apel setiap hari. Bahan antioksidan alami dalam apel dapat menetralkan lemak tubuh dan membuat pembuluh darah menjadi lebih sehat. Selain itu apel juga mengandung sterol yang bisa menurunkan kadar kolesterol dalam tubuh.

Makan Tomat Setiap Hari

Tomat bisa mencegah pembentukan kolesterol dari makanan lain karena mengandung sterol dan lycopene. Apel atau stroberi bisa Anda campurkan dengan tomat untuk mendapatkan manfaat yang menyehatkan.

Kacang-kacangan

Makanan ringan ini terbukti ampuh menurunkan kolesterol. Penelitian yang diterbitkan oleh American Journal of Clinical Nutrition mengatakan, orang yang mengonsumsi 1,5 ons kacang kenari dalam sebulan bisa menurunkan kolesterol (total) sebesar 5,4 persen dan menurunkan kolesterol jahat sebesar 9,3 persen. Meskipun baik untuk menurunkan kolesterol, kacang-kacangan memiliki kandungan kalori yang tinggi.

Minyak zaitun

Obat kolesterol untuk remaja selanjutnya adalah minyak zaitun, yang penuh dengan lemak tak jenuh. Sangat baik untuk tubuh dan mampu menurunkan kadar kolesterol jahat. Gunakan minyak zaitun untuk membuat salad atau memasak makanan lainnya.

Bayam

Bayam mengandung banyak lutein, yang mampu menjaga kesehatan mata akibat degenerasi makula terkait usia. Penelitian juga menunjukkan setengah cangkir makanan yang kaya akan lutein setiap hari mampu mencegah serangan jantung.

Alpukat

Alpukat menjadi sumber makanan yang mampu meningkatkan kolestrol baik. Alpukat mengandung kolestrol-smashing beta-sitosterol, lemak nabati yang bermanfaat mengurangi kolesterol dari makanan. Konsumsilah alpukat secukupnya karena alpukat tinggi kalori dan lemak.

Cara di atas bisa dilakukan oleh siapa saja asal dilakukan dengan tekat yang kuat untuk mengelola kondisi kolesterol level tinggi. Pengendalian kolesterol yang tinggi hanya bisa dilakukan dengan pola makan, gaya hidup yang sehat, dan olahraga. Banyak yang mengganti pola makan mereka dengan bahan alami sebagai obat kolesterol untuk remaja, dan terbukti bisa mengontrol kolesterol mereka.

Berita Terkait
Baca Juga:
Cirebon Street Food: Aroma dan Rasa yang Menggoda di Setiap Sudut Kota

Wisata kuliner 19 Jul 2024

Cirebon Street Food: Aroma dan Rasa yang Menggoda di Setiap Sudut Kota

Kuliner Cirebon merupakan bagian tak terpisahkan dari kekayaan budaya kota ini. Salah satu daya tarik utama dari kuliner Cirebon adalah ragam street foodnya

Ini Nih Situs Lowongan Kerja Terbaru Dan Terpopuler

Tips 3 Des 2021

Ini Nih Situs Lowongan Kerja Terbaru Dan Terpopuler

Salah satu cara yang paling umum dilakukan para pencari kerja saat ini adalah mencari informasi lowongan secara online di internet. Selain mudah dan cepat,

Lingga Hijau dan Bersih Kolaborasi Masyarakat dan Pemerintah untuk Lingkungan Berkelanjutan

Pengalaman 8 Nov 2025

Lingga Hijau dan Bersih Kolaborasi Masyarakat dan Pemerintah untuk Lingkungan Berkelanjutan

Kabupaten Lingga memiliki keindahan alam yang luar biasa dan keanekaragaman hayati yang patut dijaga. Maka dari itu, peran aktif dari Dinas Lingkungan Hidup

Emporio Architect Jasa Arsitek Rumah Terbaik & Profesional di Bali

Tips 8 Feb 2022

Emporio Architect Jasa Arsitek Rumah Terbaik & Profesional di Bali

Saat ini jasa arsitek rumah profesional sudah bukan hal yang asing lagi di telinga masyarakat. Terlebih jika mereka sering menggunakan layanannya

https://masoemuniversity.ac.id

Pendidikan 4 Okt 2024

Kuliah Fleksibel di Bandung Tanpa Gangguan? Ma'soem University Tempatnya

Bagi mahasiswa masa kini, fleksibilitas dalam perkuliahan adalah faktor penting untuk menunjang aktivitas akademik sekaligus kegiatan lainnya. Ma'soem

Mengenal Stress Eating, Keinginan Makan Berlebih saat Stres

Gaya Hidup 5 Nov 2024

Mengenal Stress Eating, Keinginan Makan Berlebih saat Stres

Saat sedang stres, tubuh akan mengeluarkan hormon kortisol yang dapat meningkatkan nafsu makan sehingga muncul keinginan untuk makan disaat stres/tertekan,

Berita Terpopuler
Berita Terbaru
RajaKomen
Copyright © Pengalamanku.com 2026 - All rights reserved
Copyright © Pengalamanku.com 2026
All rights reserved