RajaKomen
Hentikan Kebiasaan Ini Kalau Ga Mau Bikin Payudara Kendur

Hentikan Kebiasaan Ini Kalau Ga Mau Bikin Payudara Kendur

Admin
6 Sep 2021
Dibaca : 1746x

Wanita merupakan makhluk spesial yang diciptakan dengan segala keunikannya. Hal ini termasuk dalam hal organ tubuh yang memang perlu mendapatkan perawatan khusus agar tetap sehat dan cantik. Salah satu bagian tubuh yang sering diperhatikan oleh wanita yaitu bentuk payudara. Payudara yang sehat dan kencang merupakan impian semua wanita.

Bentuk payudara yang kencang akan membuat wanita tampak lebih degar dan awet muda. Namun ada beberapa kebiasaan yang dapat membuat payudara kendur, berikut ulasannya :

1. Kebiasaan membungkuk

Saat dalam posisi membungkuk maka payudara pun akan ikut turun sehingga usahakan agar tetap dalam posisi tegak untuk menjaga bentuk badan dan payudara.

2. Diet yang tidak tepat

Diet yang tidak teratur dan tidak tepat dilakukan maka akan membuat berat badan naik turun dan hal ini akan mempengaruhi bentuk payudara yang akan membuatnya kendur.

3. Menggunakan ukuran bra yang salah

Ukuran bra sangat mempengaruhi kenyamanan serta posisi payudara. Ukuran bra dapat mendukung pergerakan payudara sehingga pastikan untuk memakai bra dengan ukuran yang pas.

4. Tidak mengonsumsi makanan berserat

Sayuran dan buah-buahan dapat mempertahankan kekencangan payudara. Konsumsilah sayur dan buah secara rutin untuk menjaga kesehatan dan kecantikan.

5. Merokok

Merokok selain tidak baik untuk kesehatan ternyata dapat mengurangi elastisitas payudara.

Berita Terkait
Baca Juga:
Ciptakan Lampu Otomatis Dengan Lampu LED Meval Photo Sensor

Gaya Hidup 10 Agu 2021

Ciptakan Lampu Otomatis Dengan Lampu LED Meval Photo Sensor

Bagi Anda yang setiap hari berangkat pagi dan pulang sudah malam, mungkin sering merasakan hal ini. Apalagi jika anda adalah orang pertama yang pulang atau

Pentingnya Eksplorasi Minat dan Bakat Murid SMP di Sekolah

Pendidikan 8 Agu 2023

Pentingnya Eksplorasi Minat dan Bakat Murid SMP di Sekolah

Masa sekolah menengah pertama (SMP) merupakan tahap penting dalam perkembangan pribadi siswa. Salah satu aspek yang seharusnya diberikan perhatian adalah

Kuliah Informatika di Bandung Mulai 5 Jutaan per Semester, Pilihan Tepat di Era Teknologi Digital

Pendidikan 6 Jan 2026

Kuliah Informatika di Bandung Mulai 5 Jutaan per Semester, Pilihan Tepat di Era Teknologi Digital

Perkembangan teknologi digital yang sangat pesat telah mengubah hampir seluruh aspek kehidupan, mulai dari cara bekerja, belajar, hingga berbisnis. Di tengah

Pendaftaran Online Ujian Mandiri IPB: Jadwal, Syarat, dan Biaya Terbaru

Pendidikan 14 Apr 2025

Pendaftaran Online Ujian Mandiri IPB: Jadwal, Syarat, dan Biaya Terbaru

Pendaftaran online ujian mandiri IPB (Institut Pertanian Bogor) menjadi topik hangat bagi calon mahasiswa yang ingin melanjutkan studi di salah satu perguruan

Manfaat Kesehatan Dengan Memiliki Tanaman Hias di Rumah

Tips 18 Feb 2022

Manfaat Kesehatan Dengan Memiliki Tanaman Hias di Rumah

Tren tanaman hias semakin populer dan membuat banyak orang tertarik untuk memilikinya. Tidak hanya berfungsi sekedar mempercantik ruangan maupun taman tetapi

Studi Preklinis PAFI Kota Kuala Kurun Tentang Potensi Antikanker dari Ekstrak Daun Sirsak

Kesehatan 12 Nov 2024

Studi Preklinis PAFI Kota Kuala Kurun Tentang Potensi Antikanker dari Ekstrak Daun Sirsak

Kota Kuala Kurun adalah sebuah kota kecil di Kalimantan Tengah, menyimpan pesona alam dan budaya yang memikat. Terletak di Kabupaten Gunung Mas, kota ini

Berita Terpopuler
Berita Terbaru
raja tv
Copyright © Pengalamanku.com 2026 - All rights reserved
Copyright © Pengalamanku.com 2026
All rights reserved