Masoem University
Hentikan Kebiasaan Ini Kalau Ga Mau Bikin Payudara Kendur

Hentikan Kebiasaan Ini Kalau Ga Mau Bikin Payudara Kendur

Admin
6 Sep 2021
Dibaca : 1219x

Wanita merupakan makhluk spesial yang diciptakan dengan segala keunikannya. Hal ini termasuk dalam hal organ tubuh yang memang perlu mendapatkan perawatan khusus agar tetap sehat dan cantik. Salah satu bagian tubuh yang sering diperhatikan oleh wanita yaitu bentuk payudara. Payudara yang sehat dan kencang merupakan impian semua wanita.

Bentuk payudara yang kencang akan membuat wanita tampak lebih degar dan awet muda. Namun ada beberapa kebiasaan yang dapat membuat payudara kendur, berikut ulasannya :

1. Kebiasaan membungkuk

Saat dalam posisi membungkuk maka payudara pun akan ikut turun sehingga usahakan agar tetap dalam posisi tegak untuk menjaga bentuk badan dan payudara.

2. Diet yang tidak tepat

Diet yang tidak teratur dan tidak tepat dilakukan maka akan membuat berat badan naik turun dan hal ini akan mempengaruhi bentuk payudara yang akan membuatnya kendur.

3. Menggunakan ukuran bra yang salah

Ukuran bra sangat mempengaruhi kenyamanan serta posisi payudara. Ukuran bra dapat mendukung pergerakan payudara sehingga pastikan untuk memakai bra dengan ukuran yang pas.

4. Tidak mengonsumsi makanan berserat

Sayuran dan buah-buahan dapat mempertahankan kekencangan payudara. Konsumsilah sayur dan buah secara rutin untuk menjaga kesehatan dan kecantikan.

5. Merokok

Merokok selain tidak baik untuk kesehatan ternyata dapat mengurangi elastisitas payudara.

Berita Terkait
Baca Juga:
Bingung Mau Beli Backlink? Beli yang Berkualitas Yuk di Rajabacklink.com

Tips 21 Feb 2020

Bingung Mau Beli Backlink? Beli yang Berkualitas Yuk di Rajabacklink.com

Tidak bisa dipungkiri lagi bahwa peranan backlink untuk sebuah website sangatlah penting. Memang backlink bisa dilakukan sendiri, tapi tentu saja dibutuhkan

Tips Mencegah Kenaikan Asam Lambung Saat Berpuasa

Kesehatan 8 Maret 2024

Tips Mencegah Kenaikan Asam Lambung Saat Berpuasa

Bulan suci Ramadan mewajibkan umat muslim untuk melakukan ibadah puasa. Namun, saat berpuasa sebagian orang memiliki masalah dengan penyakit maag atau

Tanda Kamu Orang yang Mudah Merasa Bahagia Tanpa Banyak Uang dan Harta

Gaya Hidup 24 Nov 2022

Tanda Kamu Orang yang Mudah Merasa Bahagia Tanpa Banyak Uang dan Harta

Kebahagiaan dapat tercipta dari dirimu sendiri. Ketika kamu menghargai setiap hal sederhana yang terjadi dalam kehidupanmu, tentu kamu akan merasakan nikmat

Jaga Kesehatan Saat Usia Tua dengan Makanan dan Minuman Berikut Ini

Gaya Hidup 26 Jul 2018

Jaga Kesehatan Saat Usia Tua dengan Makanan dan Minuman Berikut Ini

Ketika sudah mencapai usia lansia atau sekitar 60-70 tahun maka jumlah porsi makan biasanya berkurang. Nafsu makan juga biasanya sedikit hilang. Tidak hanya

Mencegah Lebih Baik, Inilah 4 Makanan Baik Untuk Kesehatan Paru-Paru

Kesehatan 8 Jul 2024

Mencegah Lebih Baik, Inilah 4 Makanan Baik Untuk Kesehatan Paru-Paru

Penting sekali menjaga agar paru-paru tetap sehat, karena jika sampai kekurangan oksigen bisa berakibat fatal dan bisa berujung pada kematian. Begitu pula

Lulur Alami yang Bantu Bikin Kulit Cerah dan Bersinar

Kecantikan 6 Jul 2024

Lulur Alami yang Bantu Bikin Kulit Cerah dan Bersinar

Banyak perempuan yang merasa kalau luluran terasa sangat sia-sia dan memakan banyak waktu. Padahal, kalau dilakukan secara konsisten dan rutin, kamu akan

Hijab
Copyright © Pengalamanku.com 2024 - All rights reserved
Copyright © Pengalamanku.com 2024
All rights reserved